Kijang Innova Listrik Muncul di IIMS Ini Bedanya dengan Model Biasa
loading...
A
A
A
Yang pasti saat pembukaan IIMS Hybrid 2022, Airlangga Hartanto mengapresiasi hadirnya mobil listrik di pameran otomotif itu. Dia malah mengatakan tahun ini akan ada 3 mobil listrik yang akan dibuat di Indonesia.
"Dua sudah ketahuan, satu lagi masih dirahasiakan," kata Airlangga Hartanto.
Dua mobil tentu menunjuk Hyundai Ioniq 5 yang diproduksi oleh PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia di Cikarang dan Toyota Kijang Innova Listrik yang dibuat di Karawang. Satu lagi tentu masih menunggu kejutan.
(wsb)