Ini 5 Cara Memperbaiki Mobil Penyok, Dijamin Irit Biaya

Senin, 18 Juli 2022 - 20:00 WIB
loading...
A A A
5. Menggunakan Pops A Dent

Metode ini juga membutuhkan alat tambahan yakni Pops A Dent. Alat ini bisa Anda beli di toko-toko online. Hasil dari penggunaan Pops A Dent bergantung pada ukuran dan lokasi kerusakan mobil.

Alat ini hanya bisa digunakan pada mobil yang memiliki cat bodi mobil asli dari pabriknya. Kalau digunakan pada mobil yang warnanya sudah terkelupas, hal itu bisa menyebabkan cat yang terkelupas makin banyak.

Cara penggunaannya hampir sama dengan yang lain. Pilih pad lem yang sesuai dengan ukuran penyok pada mobil.Setelahnya panaskan glue stick tidak lebih dari 5 menit. Biarkan lem mengering selama kurang lebih 5 menit. Pastikan lem benar-benar lengket.Saat sudah cukup menempel, pasang alat khusus dari Pops A Dent. Setelah terpasang sempurna tarik ke arah keluar agar body yang penyok kembali normal.

Catatan, setiap metode yang diberikan di atas perlu diulangi beberapa kali agar mendapatkan hasil yang diinginkan. Tapi jika memang belum memenuhi keinginan berarti penyok yang ada di mobil cukup berat. Untuk itu Anda membutuhkan bantuan tenaga profesional mulai dari ketok magic atau body repair di bengkel resmi.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Cara Mengatasi Fuel...
4 Cara Mengatasi Fuel Pump Lemah dengan Mengecek 4 Komponen Ini
Lupakan Bengkel Dadakan,...
Lupakan Bengkel Dadakan, Ini Panduan Mudah Mengingat Jadwal Perawatan Mobil ala Suzuki
7 Bagian yang Wajib...
7 Bagian yang Wajib Dicek saat Servis Motor Jangan Sampai Dilewatkan
Ini Masalah yang Sering...
Ini Masalah yang Sering Muncul pada Mobil Sehabis Libur Panjang
Cara Memperbaiki Bumper...
Cara Memperbaiki Bumper Mobil Penyok, Salah Satunya Bisa Gunakan Air Panas
Apakah Soda Kaustik...
Apakah Soda Kaustik yang Membuat Bodi Kendaraan Melepuh di Bandung
Cara Cek Service AC...
Cara Cek Service AC Mobil di Bengkel Terdekat Biar Tidak Ditembak Harganya
Kurangi Risiko Goresan,...
Kurangi Risiko Goresan, Teknologi Pencuci Kendaraan Diperkenalkan
Cara Menghubungkan Android...
Cara Menghubungkan Android Auto di Mobil Tanpa Pakai Ribet
Rekomendasi
PBB: Blokade Israel...
PBB: Blokade Israel Picu Kelaparan Tercepat dalam Sejarah Modern
Perpusnas dan Kemendikti...
Perpusnas dan Kemendikti Permudah Peneliti Mengakses Jurnal Elektronik
Kolaborasi PNM dan Kementerian...
Kolaborasi PNM dan Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
Diduga Bermotif Politik,...
Diduga Bermotif Politik, Israel Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Komunitas Druze di Suriah
Gempa Bumi M5,3 Guncang...
Gempa Bumi M5,3 Guncang Maluku Malam Ini
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
Berita Terkini
Penjualan Global Motor...
Penjualan Global Motor Suzuki Tahun 2024 Terbaik dalam 15 Tahun
1 jam yang lalu
Uji Keiritan JAECOO...
Uji Keiritan JAECOO J7 SHS dengan Melibas Jakartan-Bali
7 jam yang lalu
Toyota Bakal Luncurkan...
Toyota Bakal Luncurkan Sembilan Model Baru Mobil Listrik pada 2026
9 jam yang lalu
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
9 jam yang lalu
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
13 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
17 jam yang lalu
Infografis
5 Kerugian Ukraina Setelah...
5 Kerugian Ukraina Setelah Ditinggalkan oleh Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved