Ini Cara Praktis agar Mobil Warna Hitam Jadi Lebih Berkilau

Sabtu, 10 September 2022 - 13:00 WIB
loading...
Ini Cara Praktis agar...
Pemilik mobil warna hitam harus lebih sering-sering mencuci mobil agar kilau warnanya tetap terjaga. Foto/IST
A A A
JAKARTA - Mobil warna hitam sangat disukai oleh banyak orang karena tampilannya yang elegan. Hanya saja perawatan mobil warna hitam ternyata cukup merepotkan.

Banyak pemilik mobil warna hitam justru kebingungan karena mobil mereka tidak berkilau seperti saat pertama kali dibeli. Ryan Christian, CEO Scuto Paint mengatakan hal itu terjadi karena banyak pemilik mobil warna hitam salah dalam menggunakan shampoo mobil.

" Shampoo biasa hanya akan membersihkan body mobil saja. Tapi tidak membuat warna hitamnya keluar lagi atau mengilap," ujarnya.

Dia melanjutkan saat ini banyak tempat cuci mobil yang menggunakan shampoo mobil curah. Alhasil pemilik mobil warna hitam tidak bisa berharap banyak.



Ini Cara Praktis agar Mobil Warna Hitam Jadi Lebih Berkilau


"Sekarang kan buat nyuci mobil saja pakai sabun cuci piring juga bisa. Tapi hasilnya kan tidak maksimal. Mobil hitam jadi kelihatan keset," jelasnya.

Dia mengatakan salah satu cara yang paling manjur agar mobil warna hitam mengilap adalah pemilihan shampoo yang tepat. Paling cocok adalah shampoo yang ada kandungan carnauba wax.

"Belilah shampoo yang mengandung carnauba wax. Karena memang ada semacam pelapis coating juga untuk shampoo jenis ini," ujar Ryan Christian.



Carnauba sendiri dikenal sebagai lilin palem atau lilin Brasil karena paling banyak dihasilkan dari Negeri Samba. Produk dihasilkan dari dedaunan palem Copernicia prunifera, tanaman asli Brasil. Lilin palem ini mampu menghasilkan efek glossy pada bodi kendaraan.

Namun demikian, lanjut Ryan Christian, menggunakan shampoo yang mengandung carnauba wax memiliki tidak bakal terlalu mendapatkan busa. Padahal, pemilik kendaraan biasanya menggemari busa melimpah. Sehingga acara mencuci lebih puas.

Akan tetapi keunggulan yang didapat adalah bodi mobil jadi lebih mengilap dan bodi mobil juga lebih licin karena dilindungi pelapis lilin tadi.

"Kalau pakai shampoo mobil biasa, dia body mobil bakal keset. Kemudian bila saat dicuci tidak dikeringkan, bakal timbul jamur," pungkasnya.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rem Blong Mengintai...
Rem Blong Mengintai Pengemudi saat Perjalanan Jauh, Ini Tips Mencegahnya
4 Cara Mengatasi Fuel...
4 Cara Mengatasi Fuel Pump Lemah dengan Mengecek 4 Komponen Ini
Lupakan Bengkel Dadakan,...
Lupakan Bengkel Dadakan, Ini Panduan Mudah Mengingat Jadwal Perawatan Mobil ala Suzuki
7 Bagian yang Wajib...
7 Bagian yang Wajib Dicek saat Servis Motor Jangan Sampai Dilewatkan
Ini Masalah yang Sering...
Ini Masalah yang Sering Muncul pada Mobil Sehabis Libur Panjang
Cara Memperbaiki Bumper...
Cara Memperbaiki Bumper Mobil Penyok, Salah Satunya Bisa Gunakan Air Panas
Apakah Soda Kaustik...
Apakah Soda Kaustik yang Membuat Bodi Kendaraan Melepuh di Bandung
Cara Cek Service AC...
Cara Cek Service AC Mobil di Bengkel Terdekat Biar Tidak Ditembak Harganya
Kurangi Risiko Goresan,...
Kurangi Risiko Goresan, Teknologi Pencuci Kendaraan Diperkenalkan
Rekomendasi
Soroti Kebijakan Trump,...
Soroti Kebijakan Trump, Evita Minta Pemerintah Fokus Penguatan Industri Dalam Negeri
Susunan Pemain Timnas...
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Matthew Baker Starter!
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump, Kok Bisa?
Benarkah Mengonsumsi...
Benarkah Mengonsumsi Telur Bisa Menyebabkan Kanker Payudara?
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Sambaran Kilat Evandra Bawa Garuda Muda Menang 1-0
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Mierza Buang Peluang Emas, Babak Pertama 0-0
Berita Terkini
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
5 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
7 jam yang lalu
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
8 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Bakal Kubur Niat Orang Beli Mobil Baru
9 jam yang lalu
BYD Salip Tesla di Eropa,...
BYD Salip Tesla di Eropa, Penjualan di Q1 2025 Naik 60 Persen
11 jam yang lalu
Toyota GR Supra Final...
Toyota GR Supra Final Edition Bakal Jadi Model Perpisahan
11 jam yang lalu
Infografis
BUMN Dipangkas Jadi...
BUMN Dipangkas Jadi 30, Ini Perusahaan yang Bakal Dimerger
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved