Kolaborasi Sony dan Honda Tawarkan Mobil Listrik Premium Berlangganan Mulai 2026

Jum'at, 14 Oktober 2022 - 11:00 WIB
loading...
Kolaborasi Sony dan...
Dua mobil listrik buatan Sony yakni Vision-S 01 dan Vision-S 02 hingga saat ini masih belum diproduksi massal. Foto/Autoblog
A A A
JAKARTA - Sony dan Honda akan mulai menjual mobil listrik premium mulai 2026. Kolaborasi yang hadir dalam satu platform Sony Honda Mobility itu akan menghadirkan konsep kepemilikian mobil listrik yang unik. Salah satunya adalah sistem berlangganan.

Diketahui, kolaborasi Sony dan Honda pertama kali diumumkan pada Maret 2022 lalu. Di usaha patungan itu Honda akan membawa keahliannya dalam membangun dan menjual mobil sementara Sony akan menambahkan perangkat lunak dan teknologi.

Setiap perusahaan akan menginvestasikan 5 miliar Yen atau setara Rp520 miliar di usaha patungan tersebut. Total investasi keduanya mencapai 10 miliar Yen atau sama dengan Rp1,4 triliun.



Kolaborasi Sony dan Honda Tawarkan Mobil Listrik Premium Berlangganan Mulai 2026


Eksekutif senior Honda Yasuhide Mizuno akan menjabat sebagai ketua dan CEO usaha patungan, sedangkan Wakil presiden eksekutif di Sony Izumi Kawanishi akan menjadi presiden dan chief operating officer.

Kini kolaborasi itu semakin nyata setelah Sony Honda Mobility mengeluarkan pernyataan resmi akan mulai menjual mobil listrik premium di 2026. Konsumen bisa mendapatkan mobil itu dengan sistem berlangganan.

Untuk pendaftaran, Sony Honda Mobility akan membuka slot pada pertengahan 2025. Sayangnya tidak diketahui mobil apa yang akan mereka gunakan untuk program itu.



Saat ini Honda memang sudah memiliki beberapa mobil listrik seperti Honda e dan yang terbaru Honda Prologue. Sebaliknya Sony juga telah menyempurnakan mobil listrik otonom mereka Vision-S 01 dan Vision-S 02.

Autoblog menyebutkan bisa jadi Sony akan memanfaatkan fasilitas pabrik dan jaringan pemasaran yang dimiliki Honda untuk memproduksi massal Vision-S 01 dan Vision-S 02.

"Bisa jadi kedua mobil listrik itu akan jadi andalan atau memang akan ada produk lainnya yang lebih canggih dibanding rival mereka Tesla , General Motors, Ford, hingga Nissan," tulis Autoblog.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hadirkan Mobil Listrik,...
Hadirkan Mobil Listrik, Mazda Gandeng Produsen Otomotif China
Honda BeAT Diam-Diam...
Honda BeAT Diam-Diam Naik Kasta, Harga Tembus Rp20 Jutaan!
Desain Honda NC750X...
Desain Honda NC750X dari Sudut Pandang Red Dot 2025
200+ Mobil Listrik dan...
200+ Mobil Listrik dan Hybrid MG Ludes Terbakar di Filipina, Mitos Baterai EV Meledak Terbantahkan?
Viral Lisa Blackpink...
Viral Lisa Blackpink Geber BeAT Karbu di Thailand, Warganet: OTW Beli Seblak!
Geger Bos Besar Honda...
Geger Bos Besar Honda Shinji Aoyama Tiba-tiba Mundur, Ada Apa?
Honda Berniat Memperluas...
Honda Berniat Memperluas Bisnisnya hingga ke Luar Angkasa
Jadi Sasaran Serangan,...
Jadi Sasaran Serangan, Pabrik Tesla Sediakan Tempat Bersembunyi Karyawan
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
Rekomendasi
Perpres sudah Terbit,...
Perpres sudah Terbit, Mendikti Pastikan Tukin Dosen ASN Segera Cair
Lantik Dirut BLU PPK...
Lantik Dirut BLU PPK Kemayoran, Wamen Sekneg: Terus Berinovasi dan Bertugas Profesional
Massa Geruduk Fakultas...
Massa Geruduk Fakultas Kehutanan, UGM Diminta Jujur soal Ijazah Jokowi
Momen Presiden Prabowo...
Momen Presiden Prabowo Diantar Pangeran Ghazi usai Lawatan di Yordania
Kepala Pentagon: China...
Kepala Pentagon: China Dapat Tenggelamkan Seluruh Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Media Asing Soroti Kekalahan...
Media Asing Soroti Kekalahan Telak Timnas Indonesia U-17 Lawan Korea Utara, Sebut Piala Dunia Bakal Sulit
Berita Terkini
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
49 menit yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
3 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
4 jam yang lalu
MG Siapkan Cyber X,...
MG Siapkan Cyber X, Mobil Listrik Offroad Penantang Chery J6
1 hari yang lalu
Mitsubishi Delica Mini...
Mitsubishi Delica Mini 2025 Siap Diluncurkan di Jepang, Ini Bocorannya
1 hari yang lalu
Takut Semakin Mahal,...
Takut Semakin Mahal, Dealer Harley Davidson di Prancis Diserbu Pembeli
1 hari yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved