5 Kekurangan Mobil Otonom, dari Harga Tinggi hingga Masalah Mesin Sulit Diatasi

Kamis, 05 Januari 2023 - 17:15 WIB
loading...
A A A
Baca juga : Ferrari Umumkan Tidak Akan Memproduksi Mobil Otonom

3. Akan sering terjadi masalah teknis

Mobil yang akan dikendalikan oleh kecerdasan buatan ini terkadang memiliki masalah sepele. Misalnya, karena mobil ini dapat mendeteksi manusia yang akan menyebrang jalan maka ketika mobil ini melaju akan melakukan pemberhentian mendadak bila ada manusia yang berada di pinggir jalan.

Terlepas manusia itu berniat ingin menyebrang atau tidak. Untuk mengatasi hal tersebut para pengembang menambahkan fitur klakson otomatis, namun hal tersebut juga akan kurang efisien karena sensor ini juga berlaku untuk binatang.

4. Sulit menghadapi cuaca buruk

Ketika mobil menghadapi cuaca buruk seperti hujan deras atau kabut tebal, mobil ini akan lebih sulit untuk bergerak karena pandangan sensornya akan terhalang.

Karena itu dikembangkanlah teknologi penangkal cuaca pada mobil ini yang masih memerlukan penyempurnaan.

5. Masalah mesin yang sulit diatasi

Dilema yang cukup besar dalam pengadaan mobil otonom ini tentu bila terdapat masalah mesin yang sulit diatasi oleh mekanik. Karena teknologi yang diusung mobil canggih ini tentu akan berbeda, mulai dari adanya perangkat lunak hingga sensor yang tertanam di dalamnya.

Apabila tenaga mekanik mobil otonom masih jarang tentunya akan sulit untuk kendaraan ini akan berkembang kedepannya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kia EV4 Tantang Tesla...
Kia EV4 Tantang Tesla di Pasar AS, Berikut Spek Teknologinya
10 Merek Mobil Terlaris...
10 Merek Mobil Terlaris Maret 2024: Toyota Tetap Nomor 1, BYD Menyeruak!
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
Hadirkan Mobil Listrik,...
Hadirkan Mobil Listrik, Mazda Gandeng Produsen Otomotif China
200+ Mobil Listrik dan...
200+ Mobil Listrik dan Hybrid MG Ludes Terbakar di Filipina, Mitos Baterai EV Meledak Terbantahkan?
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
Tantangan Produsen Mobil...
Tantangan Produsen Mobil Listrik China di Asia Tenggara: Realitas vs. Ambisi
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
Rekomendasi
Tarif Trump Bikin Banyak...
Tarif Trump Bikin Banyak Negara Makin Semangat Gabung BRICS
Bangsa di Balik Jeruji...
Bangsa di Balik Jeruji Besi: Mengapa Israel Penjarakan 10.000 Warga Palestina?
Jaga Pertumbuhan Ekonomi...
Jaga Pertumbuhan Ekonomi Biru, Kadin-KKP Mitigasi Dampak Tarif Trump
3 Kapolda Metro Jaya...
3 Kapolda Metro Jaya Lulusan Akpol 1970-an dengan Masa Jabatan 2 Tahun, Nomor 1 Teman Seangkatan Kapolri
7 Mobil Mewah di Surabaya...
7 Mobil Mewah di Surabaya Milik Mantan Anggota DPR Terbakar
Pemimpin Houthi: Israel...
Pemimpin Houthi: Israel Didukung AS Peras Palestina Bebaskan Tawanan tanpa Kompensasi
Berita Terkini
ZEEKR 7GT Mobil Listrik...
ZEEKR 7GT Mobil Listrik Premium China yang Bisa Melesat 825 Km Sekali Cas
6 jam yang lalu
Motor Listrik Ducati...
Motor Listrik Ducati V21L Mulai Dites dengan Pembaruan Teknis
16 jam yang lalu
Hyundai Palisade Hybrid...
Hyundai Palisade Hybrid Bakal Diluncurkan, Ini Bocorannya
17 jam yang lalu
Mazda MX 5 Generasi...
Mazda MX 5 Generasi Terbaru Akan Gendong Mesin 2.500cc
20 jam yang lalu
Kia EV4 Tantang Tesla...
Kia EV4 Tantang Tesla di Pasar AS, Berikut Spek Teknologinya
22 jam yang lalu
GAC Honda P7 Meluncur...
GAC Honda P7 Meluncur di China, Logo Baru Diperkenalkan
1 hari yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Mengandung...
5 Makanan yang Mengandung Zat Besi Lebih Tinggi dari Bayam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved