Renovasi Pusat Teknis Michigan, GM Siap Investasi Besar

Sabtu, 16 Mei 2015 - 17:32 WIB
Renovasi Pusat Teknis...
Renovasi Pusat Teknis Michigan, GM Siap Investasi Besar
A A A
MICHIGAN - General Motors Co (GM) akan menggelontorkan dana investasi sebesar USD1 miliar atau sekitar Rp13 triliun (kurs Rp13.000/USD) untuk memperluas dan merenovasi pusat teknis di Warren, Michigan, Amerika Serikat (AS).

Seperti dikutip dari Reuters, Sabtu (16/5/2015), GM mengatakan, investasi ini akan menciptakan sekitar 2.600 lapangan kerja, termasuk rekayasa produksi, teknologi informasi dan desain.

GM di Warren Technical Center saat ini memiliki lebih dari 19.000 karyawan dan telah menjadi pusat GM sejak diresmikan pada 1956.

"Saya sangat gembira tentang investasi di GM Tech Center di Warren, yang berarti lebih banyak pekerjaan dan pendapatan baru bagi polisi dan pemadam kebakaran," kata Walikota Warren Jim Fouts.

Pihak General Motors memproyeksikan bahwa renovasi ini direncakan akan dimulai pada bulan ini hingga 2018.
(izz)
Berita Terkait
General Motors Tunda...
General Motors Tunda Peluncuran GMC Hummer EV karena Corona
General Motors Siapkan...
General Motors Siapkan Banyak Chevrolet Pickup Listrik
Tidak Puas, GM Ogah...
Tidak Puas, GM Ogah Pasang Iklan Mobil Lagi di Facebook
Hummer Dilecehkan Iran,...
Hummer Dilecehkan Iran, General Motors Hadirkan EMCV
Kembangkan Self-Driving,...
Kembangkan Self-Driving, General Motors Akuisisi Saham SoftBank
General Motors Gugat...
General Motors Gugat Ford Akibat Pakai Nama BlueCruise
Berita Terkini
CEO Baru Volvo Fokus...
CEO Baru Volvo Fokus ke Pasar Amerika: Produksi Lokal Jadi Kunci Atasi Tarif Impor!
1 hari yang lalu
Lotus Memperkenalkan...
Lotus Memperkenalkan Struktur Baru untuk Eletre dan Emeya
1 hari yang lalu
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
2 hari yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
2 hari yang lalu
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
2 hari yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Bakal Kubur Niat Orang Beli Mobil Baru
2 hari yang lalu
Infografis
Donald Trump Marah Besar...
Donald Trump Marah Besar kepada Vladimir Putin, Ada Apa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved