Mercedes-Benz S-Class Cabriolet Terbaru Mengaspal Tahun Depan

Senin, 17 Agustus 2015 - 16:07 WIB
Mercedes-Benz S-Class...
Mercedes-Benz S-Class Cabriolet Terbaru Mengaspal Tahun Depan
A A A
LOS ANGELES - Mercedes-Benz telah merilis gambar teaser preview S-Class Cabriolet dengan perubahan yang signifikan. Mobil ini dituntut untuk muncul bulan depan di Frankfurt Motor Show.

Dilansir dari worldcarfans, Senin, (17/08/2015), seperti diketahui mobil 4 penumpang yang menjadi unggulan sejak pertama kali kemunculannya pada 1971, hadir dengan menggunakan atap kain lipat elektrik. S-Class Cabriolet juga menampilkan konfigurasi multi-layer dan jendela belakang kaca besar.

Untuk bagian atap telah dirancang sedemikian rupa untuk meniru penampilan dari S-Class Coupe. Meskipun bagian belakang akan lebih panjang dan dengan bentuk yang berbeda diperlukan untuk menyimpan atap saat dilipat.

Mobil ini diharapkan keluar pada awal tahun depan. Rear-wheel drive akan menjadi standar, tetapi Mercedes-Benz akan menawarkan beberapa mesin dengan konfigurasi 4MATIC all-wheel drive.

Karena S-Class Cabriolet akan diperkenalkan pada pertengahan September di Frankfurt Motor Show, maka ada kemungkinan mobil ini akan segera terungkap sebelum akhir bulan ini melalui di dunia maya.
(dol)
Berita Terkait
Sah, Daimler Ganti Nama...
Sah, Daimler Ganti Nama Jadi Mercedes-Benz Group AG
Buktikan Status Dealer...
Buktikan Status Dealer Truk Mercedes Terbaik, PT Alun Indah Serah Terima 17 Unit Arocs
Daimler Jual Pabrik...
Daimler Jual Pabrik Smart di Prancis ke Perusahaan Inggris
Cocok dengan Sopir Indonesia,...
Cocok dengan Sopir Indonesia, Truk Axor M-Cab Euro 4 Punya Tempat Tidur Luas
Geely Bareng Daimler...
Geely Bareng Daimler AG Siap Bikin Mobil Listrik hingga Kapal
Pasar Komersial Meningkat,...
Pasar Komersial Meningkat, Daimler Usung Kendaraan Ramah Lingkungan
Berita Terkini
Lotus Memperkenalkan...
Lotus Memperkenalkan Struktur Baru untuk Eletre dan Emeya
2 jam yang lalu
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
9 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
11 jam yang lalu
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
13 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Bakal Kubur Niat Orang Beli Mobil Baru
14 jam yang lalu
BYD Salip Tesla di Eropa,...
BYD Salip Tesla di Eropa, Penjualan di Q1 2025 Naik 60 Persen
15 jam yang lalu
Infografis
6 Alasan Ribuan Narapidana...
6 Alasan Ribuan Narapidana Masuk Islam di Penjara AS Setiap Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved