Mobil Ford Marilyn Monroe Laku Rp7,4 Miliar

Jum'at, 12 Oktober 2018 - 06:36 WIB
Mobil Ford Marilyn Monroe...
Mobil Ford Marilyn Monroe Laku Rp7,4 Miliar
A A A
MOBIL jenis convertible dengan dua tempat dudukyang pernah dimiliki mendiang Marilyn Monroe-akan dilelang pada November dan diperkirakan bisa terjual seharga USD500.000 atau sekitar Rp7,45 miliar.

Demikian seperti dikutip dari VOA Indonesia, Minggu (30/9). Mobil Ford Thunderbird keluaran 1956 berwarna hitamseperti burung gagak-dimiliki aktris ikon majalah dewasa itu selama 6 tahun, hingga kematiannya pada 1962.

Ini adalah pertama kalinya mobil Marilyn Monroe dilelang. Dalam sebuah foto lawas, bintang film legendaris terse but tampak sedang berada dalam mobil klasik itu-yang dikemudikan oleh suaminya, Arthur Miller-setelah perni kahan mereka pada Juni 1956.

Marilyn Monroe adalah satu dari sekian banyak selebriti yang barang-barangnya paling banyak diburu kolektor. Darren Julien, Presiden Balai Lelang Julien, mengatakan,

“Mobil itu bukan hanya bagian dari sejarah automotif, juga memiliki aura kemewahan, romansa, dan tragedi dari seorang legendaris Hollywood.”
(don)
Berita Terkait
Punya Tampang Unik,...
Punya Tampang Unik, Mobil Listrik Konsep dari Rusia Ini Malah Diejek
7 Mobil Terpanjang di...
7 Mobil Terpanjang di Dunia, Nomor 1 Pecahkan Rekor
Starup Jepang Hadirkan...
Starup Jepang Hadirkan Mobil Listrik Unik Satu Tempat Duduk, Dibanderol Rp100 Juta
Mobil-mobil Unik Pendukung...
Mobil-mobil Unik Pendukung Donald Trump saat Kampanye
Mobil dari Batu Bata...
Mobil dari Batu Bata Muncul di Jalan, Netizen Sebut Bugatti Zaman Majapahit
Runhorse Hadirkan Mobil...
Runhorse Hadirkan Mobil Van Listrik Paling Imut, Mampu Bawa Beban 400 Kg
Berita Terkini
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
5 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
7 jam yang lalu
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
9 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Bakal Kubur Niat Orang Beli Mobil Baru
10 jam yang lalu
BYD Salip Tesla di Eropa,...
BYD Salip Tesla di Eropa, Penjualan di Q1 2025 Naik 60 Persen
11 jam yang lalu
Toyota GR Supra Final...
Toyota GR Supra Final Edition Bakal Jadi Model Perpisahan
11 jam yang lalu
Infografis
Ini Tersangka Serangan...
Ini Tersangka Serangan Mobil yang Tewaskan 15 Orang di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved