Begini Cara Kerja dan Fungsi Fitur Quick Shifter di Sepeda Motor
Senin, 04 Desember 2023 - 13:55 WIB
Quick Shifter adalah inovasi teknologi yang memberikan pengalaman berkendara yang lebih dinamis dan responsif. Dengan menghilangkan kebutuhan untuk menggunakan kopling saat perpindahan gigi, sistem ini tidak hanya meningkatkan kinerja sepeda motor tetapi juga memberikan kenyamanan bagipengendara.
MG/Al Ghifari
MG/Al Ghifari
(dan)
Lihat Juga :