Material Busi NGK Ciptakan Ledakan Sempurna di Ruang Bakar Mesin

Sabtu, 27 Februari 2021 - 15:02 WIB
Menurut Diko, dengan diameter elektroda pusat yang tipis maka kebutuhan arus listrik yang diperlukan untuk memercikkan listrik di antara celah elektroda pusat dan ground busi akan lebih rendah, sehingga daya pengapian busi akan meningkat.

Busi NGK G-Power sendiri tersedia untuk berbagai jenis merek kendaraan, terutama Jepang, dan dijual mulai Rp 30.000 sampai Rp 50.000/pcs.



Ternyata memang benar kalau busi NGK iridium sanggup memberikan tambahan tenaga untuk mesin.

Silahkan perhatikan bagian elektroda pada busi iridium. Selalu runcing. Ini bukan semata karena menghemat bahan iridium untuk elektroda busi, namun juga memiliki tujuan.

Api pada busi tidak dituntut hanya besar, melainkan harus fokus dan tajam. Tujuannya agar mudah menembus pekatnya kabut gas di dalam ruang bakar.

Apalagi tekanan di ruang bakar sangat tinggi. Tanpa api yang fokus, kabut gas tersebut akan sulit dipantik api busi.
(wbs)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More