Cara Membersihkan Kerak Piston Tanpa Bongkar Mesin
Jum'at, 11 Maret 2022 - 19:25 WIB
Setelah 5 menit, nyalakan motor dengan menggunakan kick starter atau engkol, kemudian buka gas sampai kompresi tinggi sehingga membuat cairan dan kotoran menyembur keluar mesin.
Jangan kaget apabila nantinya mesin akan terasa brebet dan keluar asap putih, hal itu karena hasil pembakaran dan sisa-sisa cairan pembersih yang masih berada pada ruang mesin.
Asap putih tersebut akan hilang dengan sendirinya ketika proses pembakaran menjadi normal lagi. Jadi langkah selanjutnya bisa anda mainkan bukaan gas untuk membantu prose pembersihan.
Jangan kaget apabila nantinya mesin akan terasa brebet dan keluar asap putih, hal itu karena hasil pembakaran dan sisa-sisa cairan pembersih yang masih berada pada ruang mesin.
Asap putih tersebut akan hilang dengan sendirinya ketika proses pembakaran menjadi normal lagi. Jadi langkah selanjutnya bisa anda mainkan bukaan gas untuk membantu prose pembersihan.
(ysw)
tulis komentar anda