Ini 3 Cara Menyetel Rem Cakram Mobil, Penting Untuk Diketahui

Sabtu, 25 Juni 2022 - 13:53 WIB
- Dan terakhir, lepaskan bagian tromol dan langsung saja buka lagi baut yang dipakai untuk bisa mengeluarkan brake drum.

Baca juga : Ini Penyebab dan Cara Atasi Rem Cakram Depan Keras

3. Perawatan Rem Cakram

Terakhir adalah tahap penyetelan, dengan tahapan sebagai berikut :

- Pertama, lakukan pengecekan terlebih dulu terhadap kampas rem, bila kurang dari 1 atau 2 mm, sebaiknya ganti dengan yang baru

- Kedua, lakukan pemutaran ke arah bagian atas gigi dengan obeng minus, penyetel biasanya akan terdengar suara klik pada saat sudah diputar, kemudian hitung dari 5 hingga 10 klik, ketika diputar penyetel brake shoe akan mengembang;

- Ketiga, Masukkan bagian drum brake dan jangan lupa usahakan bagian tromol bisa masuk dengan mudah, bila tidak bisa masuk berarti setelan rem tersebut memang terlalu keluar atau pun putaran penyetelan terlalu banyak. Silahkan mengurangi beberapa klik putaran gigi penyetel dengan memutar ke arah sebaliknya atau memutar ke arah bawah bela belum berhasil.

- Keempat, Masukkan kembali bagian drum brake dan harus bisa berputar dengan mudah

- Terakhir, pasang lagi roda dengan benar serta kencangkan mur roda kemudian masuk lagi ke kabin dan cek ada berapa klik suara rem tangan saat menarik tuas rem tangan, biasanya 6 hingga 7 klik sesudah penyetelan rem di belakang.
(bim)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More