Cara Pilih Box Motor yang Tepat dan Aman, Perhatikan Beberapa Hal Ini!

Senin, 21 November 2022 - 17:41 WIB
Salah satu faktor yang membuat pemilihan box motor tidak boleh dilakukan dengan sembarangan adalah keamanannya. Dalam hal ini, Anda bisa memilih jenis box yang memiliki sistem penguncian yang bagus.

Jangan sampai ketika digunakan, justru box motor tersebut dalam kondisi rusak dan membuat barang yang tersimpan didalamnya menjadi rusak.

Baca juga : Bearing Motor, Kenali Jenis dan Fungsinya pada Sepeda Motor

3. Menyesuaikannya dengan Kapasitas Mesin

Tak hanya ukuran motor, kapasitas mesin juga berpengaruh terhadap pemilihan box motor. Pasalnya, ukuran box yang terlalu besar ini diketahui bisa menurunkan kecepatan motor.

Maka dari itu, pastikan terlebih dahulu kapasitas mesin motor sebelum menentukan ukuran box yang akan digunakan. Sebagai contoh, motor kapasitas 125 cc akan cocok dengan box 30 liter, dan lain sebagainya.

Demikian ulasan mengenai cara pilih box motor yang tepat dan aman. Semoga bermanfaat dan dapat menambah wawasan Anda.
(bim)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More