Daftar Harga Tiket Bus Jakarta-Cilacap untuk Mudik Lebaran 2023

Rabu, 29 Maret 2023 - 21:48 WIB
loading...
Daftar Harga Tiket Bus...
Memasuki bulan Ramadan, banyak masyarakat yang mulai mencari tiket bus untuk perjalanan mudik lebaran 2023. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Memasuki bulan Ramadan , banyak masyarakat yang mulai mencari tiket bus untuk perjalanan mudik lebaran 2023. Salah satu rute yang banyak dicari adalah Jakarta-Cilacap.

Rute bus dari Jakarta menuju Cilacap selalu terbilang ramai. Sebab banyak masyarakat yang bekerja di Jakarta akan pulang menuju kampung halamannya yang ada di Cilacap, Jawa Tengah.

Bagi masyarakat yang sedang merencanakan mudik lebaran atau Idul Fitri 2023 dengan rute perjalanan Jakarta-Cilacap dapat melihat daftar harga tiket bus beserta titik keberangkatannya:


Daftar Harga Tiket Bus Jakarta-Cilacap untuk Mudik Lebaran 2023

1. PO Bus Sinar Jaya

- Kelas: Ekonomi Non AC seat:3-2, harga tiket Rp75.00-97.000
- Kelas: Bisnis AC seat:2-2, harga tiket Rp90.000-117.000
- Kelas: Ekonomi AC seat:3-2, harga tiket Rp90.000-117.000
- Kelas: Eksekutif AC seat:2-2, harga tiket Rp90.000-117.000
- Kelas: Eksekutif AC seat:2-2, harga tiket Rp120.000-156.000

Titik Keberangkatan : Terminal Poris, Terminal Kampung Rambutan, Terminal Pulogebang Jakarta dan Terminal Tanjung Priok.

2. PO Bus Gapuraning Rahayu

- Kelas: Bisnis Non AC seat:2-2, harga tiket Rp80.000-104.000
- Kelas: Bisnis AC seat:2-2, harga tiket Rp100.000-130.000

Titik Keberangkatan : Terminal Kalideres, Terminal Pondok Pinang dan Terminal Kampung Rambutan.

3. PO Bus Murni Jaya

- Kelas: Ekonomi AC seat:3-2, harga tiket Rp90.000-117.000

Titik Keberangkatan : Terminal Poris


4. PO Bus Doa Ibu

- Kelas: Bisnis AC seat:2-2, harga tiket Rp90.000-117.000
- Kelas: Ekonomi AC seat:3-2, harga tiket Rp100.000-130.000

Titik Keberangkatan : Terminal Kampung Rambutan

5. PO Bus Damri

- Kelas: Bisnis AC seat:2-2, harga tiket Rp110.000-143.000

Titik Keberangkatan : Terminal Kampung Rambutan

6. PO Bus Best Premium

- Kelas VIP, harga tiket Rp165.000

Titik Keberangkatan : Pasar Rebo, Terminal Kampung Rambutan dan Pondok Pinang

7. PO Bus Sumber Alam

Kelas VIP AC seat: 2-2, harga tiket Rp165.000

Titik Keberangkatan : Terminal Pulogebang Jakarta, Pondok Pinang, Pasar Minggu dan Grogol.

Sebagai informasi, terkait harga tiket bus dan titik keberangkatan dapat berubah sewaktu-waktu. Untuk itu, penting untuk memastikan kembali harga dan titik keberangkatan sebelum melakukan perjalanan mudik.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Cara agar Tidak Mabuk...
10 Cara agar Tidak Mabuk Perjalanan saat Naik Mobil Ber-AC, Ampuh sampai Tujuan!
Mudik Pertama dengan...
Mudik Pertama dengan Si Kecil? Jangan Panik! 5 Jurus Jitu Bikin Perjalanan Aman dan Ceria
Honda Siaga Penuh Sambut...
Honda Siaga Penuh Sambut Mudik Lebaran 2025: Layanan Dealer 24 Jam di 106 Titik
Panduan Memilih Bus...
Panduan Memilih Bus yang Layak Jalan lewat Stiker: Biru, Pink, dan Tanda X, Apa Bedanya?
PO Gunung Harta Rilis...
PO Gunung Harta Rilis Tiga Bus Baru, Pakai Sasis Tronton
Mengapa Ganti Ban Sebelum...
Mengapa Ganti Ban Sebelum Mudik Itu Penting?
5 Tips Aman Menyimpan...
5 Tips Aman Menyimpan Motor Listrik saat Ditinggal Mudik, Kenali dan Pahami!
Nyawa di Ujung Tanduk:...
Nyawa di Ujung Tanduk: Mengapa Sabuk Pengaman Wajib Hukumnya di Bus?
Bahaya Mobil Dipasangi...
Bahaya Mobil Dipasangi Roof Box Asal-asalan untuk Dipakai Mudik
Rekomendasi
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Sambaran Kilat Evandra Bawa Garuda Muda Menang 1-0
Arus Balik, Gerbang...
Arus Balik, Gerbang Tol Cikatama Dipadati Kendaraan dari Trans Jawa Malam Ini
Atur Waktu Balik Jakarta,...
Atur Waktu Balik Jakarta, Diskon 20% Tarif Tol Kalikangkung-Cikampek Sampai 10 April 2025
Identitas Sekeluarga...
Identitas Sekeluarga Tewas Tertimbun Longsor di Cangar Mojokerto
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Futsal Indonesia Meroket: Posisi 21 Dunia, Top 4 Asia!
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Mierza Buang Peluang Emas, Babak Pertama 0-0
Berita Terkini
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
4 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
6 jam yang lalu
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
7 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Bakal Kubur Niat Orang Beli Mobil Baru
8 jam yang lalu
BYD Salip Tesla di Eropa,...
BYD Salip Tesla di Eropa, Penjualan di Q1 2025 Naik 60 Persen
10 jam yang lalu
Toyota GR Supra Final...
Toyota GR Supra Final Edition Bakal Jadi Model Perpisahan
10 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved