Toyota Tegaskan Mobil Listrik Bukan Bisnis yang Menjanjikan

Selasa, 05 Maret 2024 - 14:02 WIB
loading...
Toyota Tegaskan Mobil...
Mobil Listrik bukan bisnis menjanjikan. FOTO/ AUTOPRO
A A A
NEW YORK - CEO Toyota Amerika Utara Ted Ogawa menyatakan keyakinannya bahwa kendaraan listrik hanya akan menguasai 30 persen pasar kendaraan baru AS pada tahun 2030.



Ogawa mengatakan meski pemerintah Amerika Serikat (AS) mendorong penggunaan kendaraan listrik, Toyota lebih memilih fokus pada kendaraan hybrid, bahkan lebih memilih membeli kredit emisi dibandingkan “membuang” banyak uang untuk mengembangkan mobil listrik.

Toyota, yang memiliki penjualan hybrid terbesar di industri otomotif, telah menguraikan strategi yang jelas.

“Perusahaan lebih cenderung membeli kredit untuk menutup kesenjangan EPA dibandingkan “membuang” uang untuk Battery Electric Vehicle (BEV),” jelasnya.

“Ini adalah strategi yang lebih efektif dalam menghadapi persyaratan peraturan yang relevan.”

Ia menambahkan, Toyota akan terus merancang produk berdasarkan permintaan pelanggan.

“Pendekatan kami adalah memprioritaskan konsep “elektrifikasi” yang berbeda, biasanya dalam bentuk hibrida dengan mesin pembakaran gas.

“Ini merupakan wujud nyata komitmen perusahaan terhadap pengembangan teknologi yang mengikuti tren permintaan pasar,” ujarnya.

Sebagai langkah proaktif, Toyota berinvestasi pada infrastruktur terkait kendaraan listrik, di mana Toyota telah mengumumkan pembangunan kompleks baterai senilai USD13,9 juta di North Carolina.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
Tantangan Produsen Mobil...
Tantangan Produsen Mobil Listrik China di Asia Tenggara: Realitas vs. Ambisi
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
China Siap Aliri Energi...
China Siap Aliri Energi dari Luar Angkasa ke Mobil Listrik
Jeremy Clarkson Yakin...
Jeremy Clarkson Yakin Bisa Kalahkan Elon Musk Soal Ulasan Buruk Tesla
Toyota Siap Hadirkan...
Toyota Siap Hadirkan Pabrik Daur Ulang Kendaraan di Inggris
Mobil Jepang Dominan:...
Mobil Jepang Dominan: Ini Dia Daftar Mobil Paling Andal 2025 Versi J.D. Power!
Honda Luncurkan Modul...
Honda Luncurkan Modul Sel Bahan Bakar Generasi Terbaru
Pabrikan China Siap...
Pabrikan China Siap Bantu Indonesia Bikin Mobil Nasional
Rekomendasi
Teknologi Penerjemah...
Teknologi Penerjemah AI DeepSeek Bantu Misi Penyelamatan di Myanmar
Tarif Trump Tambah Tekanan...
Tarif Trump Tambah Tekanan pada Ekonomi Dunia yang Sedang Sakit
Tak Hanya pada Indonesia,...
Tak Hanya pada Indonesia, Trump Terapkan Tarif untuk Israel dalam Perang Dagang Global
Ini Jadwal Puasa Ayyamul...
Ini Jadwal Puasa Ayyamul Bidh April 2025, Apa Boleh Digabung dengan Puasa Syawal?
Biodata dan Agama Jermall...
Biodata dan Agama Jermall Charlo Petinju Tak Terkalahkan Comeback Kejar Juara Dunia 3 Divisi
Trump Umumkan Tarif...
Trump Umumkan Tarif Impor, Bursa Asia Gonjang-Ganjing
Berita Terkini
Aksi Anti Tesla Meluas,...
Aksi Anti Tesla Meluas, Keamanan Pemilik dan Karyawan Semakin Terancam
1 jam yang lalu
BMW F 450 GS Concept...
BMW F 450 GS Concept Mulai Dibedah sebelum Dijual Bebas
2 jam yang lalu
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
4 jam yang lalu
Seragam Baru Teknisi...
Seragam Baru Teknisi Suzuki: Bukan Sekadar Ganti Baju, Tapi Revolusi Layanan Purna Jual!
21 jam yang lalu
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
1 hari yang lalu
Protes Anti-Elon Musk...
Protes Anti-Elon Musk Mengguncang Dealer Tesla di Seluruh Dunia!
1 hari yang lalu
Infografis
10 Negara yang Memiliki...
10 Negara yang Memiliki Wilayah Paling Luas di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved