Begini Tips Liburan Road Trip di Akhir Tahun dengan Aman dan Nyaman

Rabu, 30 Desember 2020 - 22:15 WIB
loading...
Begini Tips Liburan...
Berkendara menggunakan mobil atau road trip menjadi alternatif pilihan sebagian masyarakat yang ingin berlibur.
A A A
JAKARTA - Liburan akhir tahun merupakan momen yang ditunggu-tunggu masyarakat dunia khususnya Indonesia. Namun, liburan akhir tahun ini sangat berbeda dari tahun-tahun sebelumnya karena dilakukan di tengah pandemi Covid-19 .

Berkendara menggunakan mobil atau road trip menjadi alternatif pilihan sebagian masyarakat yang ingin berlibur. Sebab, dinilai lebih aman. Paling tidak, menghindari transportasi umum. Nah, supaya liburan akhir tahun lebih aman dan nyaman, berikut tips-nya yang dirangkum dari berbagai sumber, Rabu (30/12).

1. Tubuh dalam kondisi sehat

Masalah kesehatan menjadi hal yang sangat penting di tengah pandemi ini. Sebelum pergi liburan, pastikan kondisi tubuh sehat. Cukup dengan olahraga ringan di dekat rumah supaya tubuh lebih bugar.

Selain itu, lakukan pemeriksaan kesehatan terlebih dahulu. Jika merasa tubuh sedang kurang sehat, l ebih baik menunda liburan.



5. Hindari kerumunan

Meskipun berlibur hanya untuk staycation, sebaiknya protokol kesehatan dengan tetap menjaga jarak minimal 1-2 meter dari orang lain. Terutama di ruang publik seperti lobi, kolam renang, atau gym hotel.

6. Terapkan protokol kesehatan

Terapkan protokol kesehatan di mana pun berada seperti selalu menggunakan masker, menjaga jarak, mencuci tangan dengan sabun, atau menggunakan hand sanitizer. Ganti masker setiap delapan jam sekali supaya lebih aman.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Liburan Nataru Pakai...
Liburan Nataru Pakai Mobil, Perhatikan Komponen Ini Agar Perjalanan Nyaman
Ford dan RMA Indonesia...
Ford dan RMA Indonesia Kasih Program Servis Akhir Tahun, Ada yang Gratis
Cara Mendongkrak Saat...
Cara Mendongkrak Saat Ban Kempes di Perjalanan Liburan
Mercedes Dikritik karena...
Mercedes Dikritik karena Motif Sweater Liburan di Mobil Ikonik
Its Family Time! Tahun...
Its Family Time! Tahun Baru Di Rumah Aja Bareng Deretan Film Blockbuster Big Movies Platinum GTV!
10 Rekomendasi Dessert...
10 Rekomendasi Dessert di Bandung, Jadi Salah Satu Tempat Terbaik Menikmati Momen Akhir Tahun
10 Wisata Alam Hidden...
10 Wisata Alam Hidden Gem di Lombok yang Wajib Dikunjungi saat Liburan
Rekomendasi
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Krabby Patty dan Kelp Shake, Yuk Ikut Serunya Ramadan di Bikini Bottom Bareng GTV!
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
Kejagung Buka Peluang...
Kejagung Buka Peluang Periksa Eks Dirut Pertamina Nicke Widyawati, Kasus Apa?
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
15 Bank dan Nonbank...
15 Bank dan Nonbank Siap Implementasikan QRIS Tap, Bayar Cukup Tempelkan HP
Berita Terkini
Bersaing di Pasar Otomotif,...
Bersaing di Pasar Otomotif, Ini Cara Jitu BAIC Indonesia Pikat Konsumen
4 jam yang lalu
Tesla Model Y Baru Terima...
Tesla Model Y Baru Terima 200.000 Pesanan di China
5 jam yang lalu
Menteri Agama Tegas:...
Menteri Agama Tegas: ASN Jangan Gunakan Fasilitas Negara untuk Mudik Lebaran!
6 jam yang lalu
Marak Tragedi Kecelakaan...
Marak Tragedi Kecelakaan Anak di Jalan Raya: Pengamat UI Soroti Kualitas Helm SNI
6 jam yang lalu
VW ID. Buzz Long Wheelbase:...
VW ID. Buzz Long Wheelbase: Van Listrik Impian Mudik Lebaran, Sayang Tak Tepat Waktu!
7 jam yang lalu
Mobil Listrik Xiaomi...
Mobil Listrik Xiaomi SU7 Pro: Spek Gahar, Harga Bersahabat, Ludes Terjual!
8 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved