Pajero Sport VS Toyota Fortuner 2021, Mana yang Lebih Ramah Kantong?

Selasa, 20 Juli 2021 - 14:05 WIB
loading...
Pajero Sport VS Toyota...
Pajero Sport dan Toyota Fortuner menjadi dua SUV ladder frame terlaris di Indonesia dan memiliki penggemarnya sendiri. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Lupakan Nissan Terra dan Isuzu MU-X, mereka yang ingin SUV ladder frame gagah memang hanya punya dua opsi saja. Yakni Mitsubishi Pajero Sport dan Toyota Fortuner. Tapi, mana yang lebih terjangkau?

Soal desain dan tampilan, memang selera. Ada yang lebih suka Pajero. Banyak juga yang memfavoritkan Fortuner.



Dari sisi penjualan pun keduanya bersaing ketat. Pada Juni 2021 silam misalnya, Toyota Fortuner memimpin dengan penjualan 2.159 unit. Sedangkan Pajero Sport berada di belakangnya di angka 1.727 unit.

Keduanya juga punya legacy yang cukup imbang. Sama-sama memiliki plus dan minusnya sendiri. Ada 2 pilihan mesin. Juga opsi transmisi matik dan manual. Pun, pilihan penggerak 4x2 dan 4x4. Bedanya, Fortuner memang memiliki pilihan mesin bensin.

Faktanya, harga Toyota Pajero Sport memang lebih mahal. Yakni Rp570 juta hingga Rp740 jutaan. Sedangkan Fortuner lebih terjangkau. Dimulai dari Rp480 juta hingga Rp675 juta.

Selain itu, Fortuner juga lebih terjangkau karena mendapat insentif relaksasi Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM). Sesuai dengan Keputusan Menteri Perindustrian Nomor 839 Tahun 2021 dimana mobil yang diproduksi dalam negeri dengan kandungan lokal minimal 60% berhak mendapat insentif PPnBM.

Berikut daftar harga Mitsubishi Pajero Sport dan Toyota Fortuner on the road untuk wilayah DKI Jakarta.

Mitsubishi Pajero Sport
Pajero Sport VS Toyota Fortuner 2021, Mana yang Lebih Ramah Kantong?

Mitsubishi Pajero Sport Dakar Ultimate 4x4 AT Rp738,7 juta
Mitsubishi Pajero Sport Dakar Ultimate 4x2 AT Rp629,7 juta
Mitsubishi Pajero Sport Dakar AT Rp580,7 juta
Mitsubishi Pajero Sport Exceed 4x2 AT Rp522,8 juta
Mitsubishi Pajero Sport Exceed 4x2 MT Rp507,8 juta
Mitsubishi Pajero Sport GLX 4x4 MT Rp572,8 juta



Toyota Fortuner
Pajero Sport VS Toyota Fortuner 2021, Mana yang Lebih Ramah Kantong?

Toyota Fortuner 4x4 2.4 VRZ AT Rp675,6 juta
Toyota Fortuner 4x4 2.4 G AT Rp605,8 juta
Toyota Fortuner 4x2 2.7 SRZ AT TRD Rp604,1 juta
Toyota Fortuner 4x2 2.4 VRZ AT TRD Rp543,2 juta
Toyota Fortuner 4x2 2.4 VRZ AT Rp528,9 juta
Toyota Fortuner 4x2 2.4 G AT Rp499,9 juta
Toyota Fortuner 4x2 2.4 G MT Rp483,6 juta
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Menilik Sejarah Toyota...
Menilik Sejarah Toyota Fortuner di Indonesia Sebelum Hadirnya Model Terbaru Siang Nanti
Daftar Biaya Pajak Mitsubishi...
Daftar Biaya Pajak Mitsubishi Pajero semua Tipe dari 2010-2023
Biaya Pajak Mobil Toyota...
Biaya Pajak Mobil Toyota Fortuner 2024, Siapkan Bujet Khusus!
Tinggalkan Ladder Frame,...
Tinggalkan Ladder Frame, Mitsubishi Pajero Baru Bakal Gunakan Bodi Monokok
Ini Spesifikasi Mitsubishi...
Ini Spesifikasi Mitsubishi Pajero Sport Indonesia yang Dikirim ke Australia
Harga Pajero Sport Terbaru...
Harga Pajero Sport Terbaru 2023 Beserta Spesifikasinya!
Ini Kelebihan dan Kekurangan...
Ini Kelebihan dan Kekurangan Mitsubishi Pajero Sport
Banyak Varian, Bikin...
Banyak Varian, Bikin Pajero Sport Digemari Pemburu Mobkas
Perang Harga SUV Ladder...
Perang Harga SUV Ladder Frame Januari 2021, Siapa Termurah?
Rekomendasi
13 Pantun Halalbihalal...
13 Pantun Halalbihalal Hari Raya Idulfitri 1446 H untuk Acara di Sekolah
Politik Balas Budi Ken...
Politik Balas Budi Ken Arok usai Hancurkan Kerajaan Kediri
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia vs Yaman U-17: Duel Penentu Tiket Piala Dunia U-17
Pangeran Harry Ejek...
Pangeran Harry Ejek William: Kebotakannya Mengkhawatirkan
Donald Trump Kembali...
Donald Trump Kembali Memperpanjang Batas Waktu Penjualan TikTok
Profil Andre Johnson...
Profil Andre Johnson Tukang Cukur yang Mengguncang Tinju Dunia
Berita Terkini
Industri Otomotif AS...
Industri Otomotif AS Keberatan dengan Tarif Impor Baru Trump
28 menit yang lalu
Honda Berniat Memperluas...
Honda Berniat Memperluas Bisnisnya hingga ke Luar Angkasa
3 jam yang lalu
Dealer Neta di Singapura...
Dealer Neta di Singapura Ditutup setelah 3 Bulan Dibuka
4 jam yang lalu
CEO Baru Volvo Fokus...
CEO Baru Volvo Fokus ke Pasar Amerika: Produksi Lokal Jadi Kunci Atasi Tarif Impor!
1 hari yang lalu
Lotus Memperkenalkan...
Lotus Memperkenalkan Struktur Baru untuk Eletre dan Emeya
2 hari yang lalu
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
2 hari yang lalu
Infografis
Menu Sahur yang Bikin...
Menu Sahur yang Bikin Kenyang Lebih Lama saat Puasa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved