Malaysia Bisa Jadi Negara di Asia Tenggara Pertama yang Punya Taksi Terbang

Sabtu, 24 Juli 2021 - 08:00 WIB
loading...
A A A
Rencananya proyek taksi terbang ini akan diujicoba di bandar udara Sultan Abdul Aziz Shah Airport atau juga dikenal sebagai Subang Airport. Nantinya taksi terbang akan bisa beroperasi menjemput dan mengantar penumpang melalui bandar udara tersebut.

"Subang Airport nantinya akan menawarkan ekosistem yang bersinergi antara penerbangan dan sektor ruang angkasa. Ini saatnya bagi kita untuk mengeksplorasi layanan baru ini sebagai langkah inisiatif penting," ujar CEO MAHB, Mohd Shukrie Mohd Salleh.

Sementara CEO Skyports, Duncan Walker mengatakan ambisi MAHB agar Bandara Subang bisa mengoperasikan taksi terbang dan juga di wilayah lainnya selaras dengan ambisi mereka untuk menghadirkan mobilitas udara di pasar Asia Pasifik.

"Studi kelayakan akan memungkinkan kami untuk mengeksplorasi semua elemen yang diperlukan untuk membuat model mobilitas udara masa depan yang dapat digunakan di seluruh wilayah," jelasnya.

"Rekam jejak kesuksesan kami dengan Volocopter dikombinasikan dengan banyak pengalaman dan tujuan Bandara Malaysia, menjadikan ini inisiatif yang menarik," tutup Duncan Walker.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mobil Terbang Listrik...
Mobil Terbang Listrik Mulai Melesat di Jalan California
Blackbird: Taksi Terbang...
Blackbird: Taksi Terbang yang Dapat Berputar dan Bergerak ke Segala Arah Seperti Burung
Mobil Terbang Toyota...
Mobil Terbang Toyota Berhasil Mengudara untuk Pertama Kalinya
Mobil Terbang Chery...
Mobil Terbang Chery Berhasil Mengudara Sejauh 80 Km
Elon Musk Siap Luncurkan...
Elon Musk Siap Luncurkan Kendaraan Otonom Canggih Cybercab
Tesla Laris Manis di...
Tesla Laris Manis di Malaysia Kalahkan Merek China
Bisa Mengudara dan Mendarat...
Bisa Mengudara dan Mendarat Vertikal, Toyota Siap Produksi Mobil Terbang
Dubai Siap Hadirkan...
Dubai Siap Hadirkan Taksi Terbang pada Tahun 2026
Bukan di Indonesia,...
Bukan di Indonesia, Ini Alasan Kia Buka Pusat Pelatihan di Malaysia
Rekomendasi
MNC Sekuritas dan BRI-MI...
MNC Sekuritas dan BRI-MI Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di Politeknik Negeri Jakarta
Lebih dari 1 Juta Mahasiswa...
Lebih dari 1 Juta Mahasiswa akan Terima KIP Kuliah di Tahun Ini
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
3 Masalah Kulit tang...
3 Masalah Kulit tang Bisa Terjadi selama Puasa
Pangeran William Bakal...
Pangeran William Bakal Dapat Gelar Baru setelah Pengumuman Keluarganya
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
Berita Terkini
Lirik Pasar SUV, Volvo...
Lirik Pasar SUV, Volvo Siap Kubur Wagon
2 jam yang lalu
Avanza Zombie Gemparkan...
Avanza Zombie Gemparkan Jagat Maya: Ringsek Parah, Tetap Melaju Perkasa!
3 jam yang lalu
Honda CB1000 Hornet...
Honda CB1000 Hornet Siap Diluncurkan Tahun Ini
3 jam yang lalu
Kawasaki Tantang Fitur...
Kawasaki Tantang Fitur Motor China di Ninja 1100SX
6 jam yang lalu
Penjualan Global Motor...
Penjualan Global Motor Suzuki Tahun 2024 Terbaik dalam 15 Tahun
11 jam yang lalu
Uji Keiritan JAECOO...
Uji Keiritan JAECOO J7 SHS dengan Melibas Jakartan-Bali
16 jam yang lalu
Infografis
Nambah Kekuatan, 9 Negara...
Nambah Kekuatan, 9 Negara Bakal Jadi Mitra BRICS di 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved