Melemah di Pasar Domestik Suzuki Karimun Wagon-R Perkasa di Pasar Ekspor

Sabtu, 18 September 2021 - 07:00 WIB
loading...
Melemah di Pasar Domestik...
Suzuki Karimun Wagon-R kini jadi tulang punggung produk eskpor Suzuki Indonesia. Foto/SIS.
A A A
JAKARTA - Penjualan Suzuki Karimun Wagon-R mengalami pelemahan dibanding mobil LCGC yang dijual di pasar Indonesia lainnya. Berdasarkan data yang ada di GAIKINDO Suzuki Karimun Wagon-R tahun ini hanya terjual rata-rata di bawah angka 200 unit. Sangat kecil dibanding mobil LCGC lainnya seperti Daihatsu Sigra, Toyota Calya, Daihatsu Ayla, Toyota Agya dan Honda Brio.

Uniknya capaian itu justru berbanding terbalik dengan performa di pasar ekspor atau luar negeri. Donny Saputra, 4W Marketing Director PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengatakan sepanjang Januari hingga Agustus lalu, Suzuki Karimun Wagon-R justru menjadi tulang punggung penjualan di pasar ekspor Completely Built Up (CBU).



"Untuk pasar ekspor, model yang paling laris dari Januari hingga Agustus dipegang oleh Suzuki Karimum Wagon-R sebanyak 12.500, Suzuki XL7 di 10.000-an unit, Suzuki New Carry di angka 9.000-an dan Suzuki Ertiga untuk 4.450 unit," jelas Donny Saputra.

Dia mengatakan saat ini capaian Suzuki Karimun Wagon-R di pasar ekspor memang sejalan dengan keinginan perusahaan mobil asal Jepang itu. Pasalnya dalam memproduksi kendaraan mereka selalu berupaya agar produk tersebut tidak hanya bisa dijual di pasar domestik tapi juga untuk pasar ekspor. "Jadi ini memang masih sejalan dengan keinginan Suzuki," jelasnya.



PT SIS sendiri tidak berpangku tangan menghadapi pelemahan penjualan Suzuki Karimun Wagon-R di pasar domestik. Saat ini mereka melihat adanya pergeseran konsumen Suzuki Karimun Wagon-R dari yang individual ke fungsional. "Kami akan melakukan penjualan ke customer fleet dan memang ada perubahan bentuk dari Suzuki Karimun Wagon-R sehingga bisa diterima dengan baik oleh konsumen. Namun detilnya belum bisa kami sampaikan sekarang," pungkasnya.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Suzuki Guncang IIMS...
Suzuki Guncang IIMS 2025: Hybrid Memikat dan Petualangan Membara!
Mudik Anti Boncos! Suzuki...
Mudik Anti Boncos! Suzuki Beri Diskon Spare Part Gede-gedean
Daftar Biaya Pajak Suzuki...
Daftar Biaya Pajak Suzuki Grand Vitara Semua Tahun, Simak di Sini
Suzuki Pertahankan Bentuk...
Suzuki Pertahankan Bentuk Asli APV Selama Dua Dekade, Ini Alasannya
Daftar Motor Terbaik...
Daftar Motor Terbaik di IIMS 2025, Model Naked Mendominasi
Suzuki Pamer Fitur Engine...
Suzuki Pamer Fitur Engine Auto Start-Stop yang Bikin Hemat BBM di IIMS 2025
Ini Rekomendasi Mobil...
Ini Rekomendasi Mobil yang Cocok untuk Wanita yang Ada di IIMS 2025
Barisan Mobil Keren...
Barisan Mobil Keren yang Cuma Jadi Pajangan di IIMS 2025
Lupakan Bengkel Dadakan,...
Lupakan Bengkel Dadakan, Ini Panduan Mudah Mengingat Jadwal Perawatan Mobil ala Suzuki
Rekomendasi
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
6 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved