Ducati Hadirkan Scrambler 1100 Tribute Pro 2022

Senin, 18 Oktober 2021 - 08:31 WIB
loading...
Ducati Hadirkan Scrambler...
Ducati resmi mengumumkan kehadiran Scrambler 1100 Tribute Pro. FOTO/ IST
A A A
MILAN - Ducati resmi mengumumkan kehadiran Scrambler 1100 Tribute Pro (2022) sebagai model khusus untuk menghormati power train dua silinder dengan sistem pendingin udara yang kini berusia 50 tahun.

Seperti dilansir dari Autopro Minggu (17/10/2021), Ducati Scrambler 1100 Tribute Pro (2022) dijadwalkan memasuki pasar mulai November ini dengan harga mulai dari USD13.995.
Ducati Hadirkan Scrambler 1100 Tribute Pro 2022

Hadir dengan gaya modern-klasik dalam skema warna Giallo Ocra (kuning) yang pernah digunakan pada motor bermesin dua silinder 450 Desmo Mono dan 750 Sport (1972).

Ducati Scrambler 1100 Tribute Pro dengan warna kuning cerah dengan lambang Ducati dan pelek jari-jari hitam mengingatkan penggemar Ducati yang berbasis di kota Italia Borgo Panigale.

Ducati Scrambler 1100 Tribute Pro memakai kaca spion samping bundar yang dipasang pernah menjadi tren populer sekitar tahun 1970-an. Sadel dicat dengan warna cokelat agar kontras dengan warna kuning.

Ducati Scrambler 1100 Tribute Pro didukung oleh mesin L-Twin 1.079cc dengan teknologi Desmodromic bertenaga 86hp @ 7.500rpm dan torsi 88Nm @ 4.750rpm.
Ducati Hadirkan Scrambler 1100 Tribute Pro 2022

Ada tiga model Ducati Scrambler 1100 Tribute Pro dan masing-masing menawarkan daya yang berbeda baik tinggi maupun rendah, termasuk performa akselerasi yang berbeda di area menikung.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
Vespa Listrik Punya...
Vespa Listrik Punya Bertabur Warna Baru Karya Seniman Dunia
Penjualan Sentuh 1 Juta...
Penjualan Sentuh 1 Juta Unit Motor, Royal Enfield Cetak Sejarah
BMW R 1300 R Diluncurkan,...
BMW R 1300 R Diluncurkan, Begini Tampang dan Tenaganya
Desain Honda NC750X...
Desain Honda NC750X dari Sudut Pandang Red Dot 2025
Ducati Panigale V4 Lamborghini...
Ducati Panigale V4 Lamborghini Diperkenalkan, Diproduksi hanya 630 Unit
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
Pabrikan Senjata Api...
Pabrikan Senjata Api AK 47 Kembali Produksi Motor Berwarna Pink?
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
Rekomendasi
Perang Dagang Kian Sengit,...
Perang Dagang Kian Sengit, AS Siap Tampar China dengan Tarif 245%
Begini Cara Mengecek...
Begini Cara Mengecek Status Permohonan Visa dan Izin Tinggal Indonesia, Cepat dan Mudah!
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten...
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten Bone, AYP: Optimistis Jadi Sentra Pembangunan Indonesia Timur
Peralatan Militer Canggih...
Peralatan Militer Canggih dari Berbagai Pangkalan AS di Seluruh Dunia Dikirim ke Israel
Kerugian Negara Capai...
Kerugian Negara Capai Rp66 Miliar, Kejati Usut Dugaan Korupsi Jalan Tol Lampung
Kasus Dokter Kandungan...
Kasus Dokter Kandungan Lecehkan Pasien Ibu Hamil, DPR: Cabut STR Pelaku!
Berita Terkini
Efek Lebaran 2025: Penjualan...
Efek Lebaran 2025: Penjualan Honda Naik 5 Persen, Brio Masih Dominan 50 Persen
11 jam yang lalu
10 Merek Mobil Terlaris...
10 Merek Mobil Terlaris Maret 2024: Toyota Tetap Nomor 1, BYD Menyeruak!
11 jam yang lalu
Penjualan Motor Maret...
Penjualan Motor Maret 2025 Anjlok! Target 6,5 Juta Unit Tidak Tercapai?
12 jam yang lalu
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
1 hari yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
1 hari yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
1 hari yang lalu
Infografis
Demonstran Anti-NATO...
Demonstran Anti-NATO dan Pro-Palestina Mengamuk di Kanada
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved