Kurangi Ketergantungan dari China, Inggris Bersiap Produksi Magnet EV

Senin, 08 November 2021 - 14:05 WIB
loading...
Kurangi Ketergantungan...
Dalam waktu dekat Inggris akan kembali menghidupkan pabrik magnet mereka untuk memeuhi kebutuhan produksi mobil listrik. Foto/dok
A A A
LONDON - Dalam waktu dekat Inggris akan kembali menghidupkan pabrik magnet mereka setelah terhenti pada tahun 1990. Langkah Inggris ini untuk mengurangi ketergantungan dari China karena hampir 90% magnet digunakan untuk pembuatan mobil listrik atau electrik vehicle (EV).

Pemerintah Inggris saat ini sedang melakukan studi kelayakan untuk membuka kembali pabrik magnet di wilayahnya. Ini merupakan bagian dari Inggris untuk mencapai pemakaian mobil listrik pada 2030 dan nol emisi pada 2050.

Produksi magnet Inggris menghilang pada 1990-an ketika industri menemukan bahwa ia tidak dapat bersaing dengan China, tetapi dengan pertumbuhan permintaan yang besar, pemerintah ingin mengamankan pasokan yang cukup.



Studi tersebut menguraikan bagaimana sebuah pabrik dapat dibangun pada tahun 2024 dan pada akhirnya menghasilkan magnet yang cukup kuat untuk memasok satu juta mobil listrik per tahun.

"Kami ingin mengubah gelombang pengiriman semua jenis manufaktur ini ke Timur Jauh dan menghidupkan kembali keunggulan manufaktur Inggris," kata salah satu sumber tersebut seperti dikutip Autoblog, Senin (8/11/2021).

Departemen Bisnis pemerintah menolak untuk mengomentari rincian mengenai kemungkinan pabrik magnet karena laporan tersebut belum dirilis.

"Pemerintah terus bekerja dengan investor melalui Dana Transformasi Otomotif (ATF) kami untuk memajukan rencana membangun rantai pasokan kendaraan listrik yang kompetitif secara global di Inggris," kata seorang juru bicara melalui email.



Perusahaan Inggris, Less Common Metals (LCM) yang menyusun studi kelayakan sedang mempertimbangkan untuk mencari mitra untuk bersama-sama membangun pabrik, kata sumber tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tantangan Produsen Mobil...
Tantangan Produsen Mobil Listrik China di Asia Tenggara: Realitas vs. Ambisi
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
China Siap Aliri Energi...
China Siap Aliri Energi dari Luar Angkasa ke Mobil Listrik
Jeremy Clarkson Yakin...
Jeremy Clarkson Yakin Bisa Kalahkan Elon Musk Soal Ulasan Buruk Tesla
Mobil Jepang Dominan:...
Mobil Jepang Dominan: Ini Dia Daftar Mobil Paling Andal 2025 Versi J.D. Power!
Honda Luncurkan Modul...
Honda Luncurkan Modul Sel Bahan Bakar Generasi Terbaru
Pabrikan China Siap...
Pabrikan China Siap Bantu Indonesia Bikin Mobil Nasional
Honda Siap Luncurkan...
Honda Siap Luncurkan Dua Mobil Listrik di Indonesia pada 2026
Sangat Janggal, Toyota...
Sangat Janggal, Toyota Tiba-tiba Bikin Mobil Listrik di China
Rekomendasi
1,9 Juta Kendaraan Tinggalkan...
1,9 Juta Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Sampai Hari Pertama Lebaran
Kim Soo Hyun Merasa...
Kim Soo Hyun Merasa Dijebak Keluarga Kim Sae Ron sebagai Pedofil
Bantu Korban Gempa,...
Bantu Korban Gempa, Baznas Kembali Berangkatkan Tim Kemanusiaan ke Myanmar
Budi Arie Sowan ke Jokowi,...
Budi Arie Sowan ke Jokowi, Dapat Pesan soal Koperasi Desa Merah Putih
Jadwal Program Pemutihan...
Jadwal Program Pemutihan Pajak Kendaraan Tahun 2025 di 11 Provinsi
Warga Gaza Gelar Salat...
Warga Gaza Gelar Salat Idulfitri di Atas Reruntuhan Masjid di Tengah Serangan Israel
Berita Terkini
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
6 jam yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
7 jam yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
8 jam yang lalu
Jakarta Ditinggal Jutaan...
Jakarta Ditinggal Jutaan Kendaraan: Arus Mudik Lebaran 2025 Pecahkan Rekor!
8 jam yang lalu
Prediksi Puncak Arus...
Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2025: Catat Tanggalnya!
9 jam yang lalu
Mobil Listrik Punya...
Mobil Listrik Punya Layar Canggih, ADAS, dan Kursi Pijat yang Bikin Pemudik Lupa Capek
10 jam yang lalu
Infografis
Bersiap Perang, 450...
Bersiap Perang, 450 Juta Warga Uni Eropa Diminta Timbun Makanan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved