Hadapi New Normal, UKM Tas Seminar Ini Maksimalkan Peran Website

Selasa, 07 Juli 2020 - 08:46 WIB
loading...
Hadapi New Normal, UKM...
CV Oscas Indonesia memaksimalkan peran situs website untuk terus berproduksi dalam masa New Normal. Foto/Muh Iqbal M/Capture
A A A
JAKARTA - Di masa pandemik COVID-19 , usaha kecil menengah (UKM) menjadi salah satu sektor yang terdampak parah. Untuk itu, pelaku UKM harus memutar otak agar usahanya dapat terus berjalan di tengah tekanan ekonomi. (Baca juga: Menteri Teten Dukung Transformasi Digital UMKM Jadi Solusi )

Salah satu strateginya adalah membuka channel online atau daring. Misalnya, mengelola website khusus guna mempromosikan produk dan keunggulannya. Hal inilah yang dilakukan oleh CV Oscas Indonesia melalui kanal pabriktasoscas.com.

Di situs tersebut, manajemen CV Oscas Indonesia memberikan informasi jelas dan lengkap tas apa saja yang diproduksinya. “Kami ingin masyarakat mengunjungi situs web kami,” kata Husna Ramdani, Direktur CV Oscas Indonesia, Selasa (7/7/2020).

CV Oscas Indonesia sendiri memfokuskan usaha pada tas seminar. Mereka mempunyai tas seminar ready stock yang tepat untuk dijadikan souvenir di setiap kegiatan maupun event penting masyarakat, khususnya korporasi, lembaga/kementerian, dan pelaku usaha.

Dikatakan Husna, dalam menyelenggarakan kegiatan resmi apapun, souvenir menjadi salah satu daya tariknya. Karena itu, setiap orang yang tengah menyelenggarakan seminar atau lainnya, selalu mencari souvenir.

Dia mengingatkan, memilih souvenir pada dasarnya bukanlah perkara mudah. Sebagai pemilik acara, Anda memiliki tugas untuk mencari jenis souvenir yang relevan. Sehingga souvenir tersebut sesuai dengan tema acara seminar yang tengah diadakan. Salah satu jenis souvenir yang bisa anda gunakan yakni tas seminar ,” imbuhnya.

Tas seminar terbukti memiliki fungsi dan kegunaan yang sangat tepat bagi perhelatan penyelenggara. Tidak hanya menarik, tas ini dapat digunakan untuk membawa serta menyimpan perlengkapan seminar lainnya.

Demi memberikan kesan yang baik bagi para peserta, tentu saja penyelenggara harus memilih tas seminar terbaik. “Anda bisa mengunjungi CV Oscas Indonesia. Kami merupakan perusahaan jasa pembuatan tas serta pabrikan tas terkemuka,” klaimnya.

Bukan hanya itu saja, lanjut dia, pihaknya juga berperan sebagai produsen tas promosi nomor satu di Indonesia. Husna berani mengklaim nomor satu karena sejumlah alasan.

“Pertama, jahitan kami sangat rapi. Ini yang membuat tas seminar ready stock yang kami sediakan selalu diburu pelanggan,” ucapnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Toyota Kembali Jadi...
Toyota Kembali Jadi Mobil Paling Sering Dicari di Dunia Maya
Beraktivitas di Sosmed...
Beraktivitas di Sosmed Saat Pandemi, Federal Oil Jadi Perbincangan Netizen
Lirik Bisnis Otomotif,...
Lirik Bisnis Otomotif, Baidu Berencana Saingi Google
Eksistensi Program XL...
Eksistensi Program XL Axiata Rebut Dua Penghargaan Global
Sudah saatnya Direksi...
Sudah saatnya Direksi Ikut Aktif di Media Sosial
Ngaku Akrab sama Anak?...
Ngaku Akrab sama Anak? Yuk Ayah Buktikan lewat Kompetisi Medsos Ini
PLN Icon Plus Perkuat...
PLN Icon Plus Perkuat Sinergi Wujudkan Tema Besar Tahun 2025
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
Gawat! Website Mengatasnamakan...
Gawat! Website Mengatasnamakan Polresta Solo Berisi Promosi Judi Online
Rekomendasi
Crystal Palace Akhiri...
Crystal Palace Akhiri Penantian 119 Tahun, Juara Piala FA Usai Tundukkan Manchester City
4 Penemuan Ilmuwan Muslim...
4 Penemuan Ilmuwan Muslim yang Mengubah Dunia saat Ini
Sukseskan Swasembada...
Sukseskan Swasembada Pangan, BGR Logistik Dukung Penyerapan Beras oleh Bulog
Berita Terkini
Toyota Bantah Rumor...
Toyota Bantah Rumor Akuisisi, Neta Auto Terancam Bangkrut?
Cara Mencari Pom Bensin...
Cara Mencari Pom Bensin 24 Jam Terdekat
Lamborghini Urus dari...
Lamborghini Urus dari China Ini cuma Rp500 Jutaan: Bukan BYD, Bukan Xiaomi, tapi Omoda!
Pabrik Baterai Hyundai...
Pabrik Baterai Hyundai di Jantung Indonesia, tapi 98 Persen Justru Terbang ke Negeri Ginseng dan Bollywood!
Biaya Pajak Mobil Mazda...
Biaya Pajak Mobil Mazda Semua Tipe dan Tahun
BMW Ogah Nurutin Tren...
BMW Ogah Nurutin Tren EV? Pilih Hidrogen & Bensin, Berani Lawan Arus?
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved