Daftar Harga Motor Listrik Indonesia Tahun 2022, Ada yang hanya Rp10 Jutaan!

Selasa, 06 Desember 2022 - 11:12 WIB
loading...
A A A
3. Viar New Q1

Viar meluncurkan brand motor dengan daya listrik pertamanya, yang dikenal dengan viar new Q1. Motor ini memiliki desain menarik dan ramping sehingga cocok untuk berkendara ringan.

Kapasitas mesin ini bisa mencapai kecepatan maksimal hingga 60 kpj, dengan jarak tempuh maksimal baterai hanya 60 km. Motor ini dibanderol dengan harga Rp 21,5 juta sampai dengan Rp 22 juta saja.

4. Niu Gova 3

Niu Gova dilengkapi dengan baterai 2700W dengan karakteristik 60V 40AH dan dapat mencapai kecepatan maksimum 60 km/jam dengan jarak tempuh 70-90 km. Motor ini dibanderol dengan harga sekitar Rp 21 jutaan.

Baca juga : Perusahaan Motor Listrik Malaysia Masuk ke Indonesia

5. Smoot Tempur Facelift

Motor ini memiliki desain seperti motor matic pada umumnya, yang membedakan adalah motor ini menggunakan baterai sebagai bahan bakar.

Spesifikasi motor ini antara lain baterai 64V 22.5A dengan output 1500 watt. Sepeda motor ini memiliki jangkauan maksimum 60 km dan kecepatan 60 km/jam. Untuk membeli motor ini hanya, pembeli hanya menyiapkan budget sekitar Rp 16,5 juta.

6. United Motor T1800
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Motor Listrik Ducati...
Motor Listrik Ducati V21L Mulai Dites dengan Pembaruan Teknis
Hadirkan Mobil Listrik,...
Hadirkan Mobil Listrik, Mazda Gandeng Produsen Otomotif China
Vespa Listrik Punya...
Vespa Listrik Punya Bertabur Warna Baru Karya Seniman Dunia
Skywell Hadirkan Mobil...
Skywell Hadirkan Mobil Listrik China Pertama di Inggris
China Siap Aliri Energi...
China Siap Aliri Energi dari Luar Angkasa ke Mobil Listrik
Huawei Siap Luncurkan...
Huawei Siap Luncurkan Mobil Listrik Habis Lebaran 2025
Foxconn Siap Kembangkan...
Foxconn Siap Kembangkan Mobil Listrik untuk 2 Merek Jepang
Bakal Digelar Bulan...
Bakal Digelar Bulan Depan, Pameran PEVS Pasang Target Rp400 Miliar
Hadir di Jakarta Lebaran...
Hadir di Jakarta Lebaran Fair 2025, Program Yadea Green E-mobility Fund Diluncurkan
Rekomendasi
Ibadah Jumat Agung di...
Ibadah Jumat Agung di Gereja Katedral Jakarta Dilaksanakan Tiga Sesi
Kisah Nabi Isa di Al...
Kisah Nabi Isa di Al Quran Ada di Surat Apa?
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
JATMA Aswaja Bangun...
JATMA Aswaja Bangun Bangsa dan Kokohkan Nasionalisme Melalui Tarekat
Kisah Siti Maryam Melahirkan...
Kisah Siti Maryam Melahirkan Nabi Isa yang Dijelaskan dalam Al Quran
Berita Terkini
Motor Listrik Ducati...
Motor Listrik Ducati V21L Mulai Dites dengan Pembaruan Teknis
5 jam yang lalu
Hyundai Palisade Hybrid...
Hyundai Palisade Hybrid Bakal Diluncurkan, Ini Bocorannya
7 jam yang lalu
Mazda MX 5 Generasi...
Mazda MX 5 Generasi Terbaru Akan Gendong Mesin 2.500cc
10 jam yang lalu
Kia EV4 Tantang Tesla...
Kia EV4 Tantang Tesla di Pasar AS, Berikut Spek Teknologinya
12 jam yang lalu
GAC Honda P7 Meluncur...
GAC Honda P7 Meluncur di China, Logo Baru Diperkenalkan
19 jam yang lalu
Huawei Siap Pajang Aito...
Huawei Siap Pajang Aito M8 di Shanghai Motor Show 2025
21 jam yang lalu
Infografis
Ada yang Berusia Belasan...
Ada yang Berusia Belasan Tahun, Berikut Hacker Paling Terkenal
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved