3 Lokomotif KA Legendaris di Indonesia, Hadir Sejak 1953

Selasa, 17 Januari 2023 - 19:35 WIB
loading...
3 Lokomotif KA Legendaris...
Terdapat sejumlah lokomotif KA legendaris di Indonesia yang bisa diketahui. Foto DOK wikipedia
A A A
JAKARTA - Terdapat sejumlah lokomotif KA legendaris di Indonesia yang bisa diketahui. Salah satunya bahkan telah hadir sejak 1953.

Sejak berdirinya PT Kereta Api Indonesia (PT KAI), ada beberapa lokomotif Kereta Api (KA) yang terkenal legendaris karena usianya sudah terpaut sangat tua.

PT KAI telah bekerja sama lama dengan perusahaan teknologi terkenal milik AS yang bernama General Electric (GE) dalam pengadaan lokomotif. Kerjasama yang dilakukan oleh Indonesia terhadap Amerika sudah berlangsung sejak 60 tahun lalu.

Baca juga : 5 Kereta Api Legendaris di Indonesia, Nomor Terakhir Beroperasi Sejak 1936

Lokomotif hasil kerjasama tersebut terdiri dari dua jenis, lokomotif diesel hidrolik dan lokomotif diesel elektrik. Lokomotif yang kini berkembang pesat di Indonesia adalah jenis lokomotif GE CC 206.

Namun sebelum lokomotif GE CC 206 beroperasi di Indonesia, sedikitnya ada tiga lokomotif yang sudah digunakan lama oleh PT KAI.

Berikut tiga lokomotif KA tertua yang dikenal legendaris di Indonesia

1. Lokomotif GE CC 200

Lokomotif seri CC 200 merupakan lokomotif diesel elektrik berkabin ganda buatan perusahaan AS General Electric yang digunakan oleh PT KAI pertama kali. Sehingga penggunaan GE CC 200 adalah awal dari era lokomotif di perkeretaapian negara Indonesia.

Lokomotif ini didatangkan pertama kali di Indonesia pada tahun 1953 dengan jumlah keseluruhan mencapai 27 unit. Masing-masing lokomotif memiliki berat 96 ton dan mempunyai mesin yang berdaya 1.750 hp.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.4113 seconds (0.1#10.140)