Corolla Cross Hybrid GR Sport Rp61 Juta Lebih Mahal Dibanding Versi Biasa, Apa Bedanya?

Sabtu, 18 Februari 2023 - 22:36 WIB
3. Interior



Masuk ke dalam, ada New GR-S Leather Seat pada kedua baris bangku penumpang. Selanjutnya diperluas ke area lain dengan penyematan New GR-S Emboss Logo on Front Headrest, New GR-S Leather Shift Knob, New GR-S Push Start Button, dan New GR-S Floor Mat.

Lingkar kemudi dipasang tombol kontrol fitur TSS bersama kontrol MID dan cruise control.

4. TSS 2.0



Satu paket dengan platform canggih TNGA, New Corolla Cross GR Sport secara khusus telah dilengkapi dengan advance safety features berbasiskan teknologi Toyota Safety Sense 2.0 dengan fitur yang terdiri dari Pre-Collision System (PCS), Pedal Misoperation Control (PMC), Leading Vehicle Notice (LVN), Lane Departure Assist (LDA), Adaptive Cruise Control (ACC), hingga Auto HighBeam(AHB).
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More