NIU Beri 6 Alasan Beralih ke Kendaraan Listrik di 2021

Selasa, 02 Februari 2021 - 07:15 WIB
Meski ada biaya besar di awal, kendaraan listrik pada akhirnya bisa mengurangi anggaran dan menghemat uang secara jangka panjang. NIU mengklaim memiliki kapasitas baterai besar, bisa diisi daya cepat. Mampu menjangkau jarak hingga 55 km dengan kecepatan 50 km per jam.

3. Ramah Lingkungan



Selama penerapan kebijakan PSBB, polusi udara di sebagian besar kota di Indonesia turun hingga 42%. Menurut data Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, memprioritaskan kendaraan listrik dapat membantu menjaga kualitas udara dan mengurangi risiko kesehatan masyarakat.

4. Tidak Berisik

Selain tidak menghasilkan emisi karbon, kendaraan listrik juga mengeluarkan panas lebih sedikit dan tidak berisik dibandingkan kendaraan konvensional.



5. Tren Global

Eropa sudah mulai mengakselerasi pergeseran ke kendaraan listrik dibandingkan wilayah lain. Berdasarkan analisis dari NGO Transport & Environment, penjualan kendaraan listrik di Eropa meningkat tiga kali lipat, disebabkan terutama oleh regulasi emisi yang ketat dari pemerintah, serta semakin tertariknya masyarakat terhadap isu lingkungan.

6. Ada dukungan After Sales
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More