Keren, Tampilan Kustom Honda CB150 Verza Karya Retrosyndicate asal Yogyakarta
Senin, 08 November 2021 - 15:37 WIB
JAKARTA - The Gade ST150 adalah motor kustom berkonsep scrambler tracker berbasis Honda CB150 Verza milik PT Pegadaian. Motor tersebut dipajang di event Kustomfest 2021 di pelataran Gedung Pegadaian Salemba pekan lalu.
Langkah PT Pegadaian di industri motor kustom memang terbilang baru. ”Nantinya motor ini bisa dibeli oleh masyarakat melalui program produk Pembiayaan Kendaraan Bermotor dari Pegadaian Syariah,” ujar Direktur Utama PT Pegadaian Kuswiyoto.
Kuswiyoto menyebut motor ini diharapkan bisa menginspirasi UMKM pelaku bisnis otomotif untuk terus meningkatkan kreativitas serta menggunakan produk Pegadaian sebagai solusi pembiayaan.
Untuk mewujudkan motor kustom ini dipilih workshop dari Yogyakarta Retrosyndicate milik Yayack Priyo Wibowo. Basis motornya menggunakan Honda CB150 Verza yang diubah menjadi gaya Scrambler Tracker.
Menurut Yayack, desain utama motor ini adalah multipurpose yang bisa dikendarai harian di perkotaan dan juga nyaman dibawa ke pelosok daerah dengan kontur medan offroad ringan namun tetap memiliki tampilan stylish.
Langkah PT Pegadaian di industri motor kustom memang terbilang baru. ”Nantinya motor ini bisa dibeli oleh masyarakat melalui program produk Pembiayaan Kendaraan Bermotor dari Pegadaian Syariah,” ujar Direktur Utama PT Pegadaian Kuswiyoto.
Baca Juga
Kuswiyoto menyebut motor ini diharapkan bisa menginspirasi UMKM pelaku bisnis otomotif untuk terus meningkatkan kreativitas serta menggunakan produk Pegadaian sebagai solusi pembiayaan.
Untuk mewujudkan motor kustom ini dipilih workshop dari Yogyakarta Retrosyndicate milik Yayack Priyo Wibowo. Basis motornya menggunakan Honda CB150 Verza yang diubah menjadi gaya Scrambler Tracker.
Menurut Yayack, desain utama motor ini adalah multipurpose yang bisa dikendarai harian di perkotaan dan juga nyaman dibawa ke pelosok daerah dengan kontur medan offroad ringan namun tetap memiliki tampilan stylish.
tulis komentar anda