Ini Penyebab Motor Boros Bensin, Jangan Buru-buru Salahkan Diri Sendiri

Minggu, 26 Desember 2021 - 14:54 WIB
Sistem pengapian yang tidak menghasilkan pembakaran sempurna akan membuat mesin motor kurang bertenaga saat digunakan. Akibatnya, Anda harus menarik gas dengan sedikit lebih ekstra untuk melaju kencang di jalanan.

Tentunya, hal ini akan berdampak terhadap pembakaran bensin yang terjadi. Semakin keras usaha Anda untuk menarik gas, maka semakin besar pula daya mesin yang dikeluarkan dan semakin banyak bensin yang ikut proses pembakaran.

5. Rantai Motor yang Kendur atau Belt CVT Melar



Siapa sangka rantai motor yang kendur juga bisa menyebabkan bensin menjadi boros penggunaannya. Hal ini dikarenakan rantai kendur akan menyebabkan tarikan ke roda menjadi berat.

Untuk motor matik atau skutik kondisi sabuk atau belt CVT yang melar juga bisa membuat motor boros bensin. Kondisi memelarnya sabuk CVT itu merupakan tanda perlunya penggantian sabuk yang lebih baru. Apabila tidak diganti maka konsumsi bahan bakar akan jadi boros dan sabuk CVT bisa tiba-tiba putus.
(wsb)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More