Perindo Luncurkan Canon Misty Truck untuk Atasi Polusi

Jum'at, 22 Desember 2023 - 20:26 WIB
loading...
Perindo Luncurkan Canon...
Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (HT) mengapresiasi diluncurkannya Canon Misty Truck. (Foto: MNC)
A A A
TANGERANG - Partai Persatuan Indonesia (Perindo) memiliki perhatian tinggi terhadap kesehatan masyarakat, salah satunya terkait dengan isu polusi. Oleh karena itu, Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (HT) mengapresiasi diluncurkannya Canon Misty Truck yang dapat membantu mengatasi polusi untuk kebaikan masyarakat.

“Saya meresmikan peluncuran Canon Misty Truck yang bisa mengatasi polusi untuk kebaikan masyarakat. Polusi itu adalah satu hal yang kurang baik, karena menciptakan banyak masalah kesehatan, sesak nafas dan sebagainya,” ujar HT pada laman Instagram miliknya, Jumat (22/12/2023).

HT mengapresiasi langkah yang dilakukan Caleg Partai Perindo Desy Nike Ria yang memiliki concern sangat tinggi terkait dengan Kesehatan masyarakat. “Ini adalah kontribusi dari Caleg kita, Mbak Desy Nike Ria bagaimana bisa ikut membantu meringankan permasalahan yang ada di masyarakat khususnya di Kabupaten Banten,” imbuh HT.



Satu unit canon misty truck tiba di Kecamatan Tigaraksa, Kabupaten Tangerang, Kamis (21/12/2023). Mobil yang digunakan untuk mengurangi jejak emisi karbon di udara itu merupakan inisiatif dari Caleg DPRD Provinsi Banten Dapil 4 Tangerang, Desi Nike Ria. Mobil itu sengaja dihadirkan di wilayah Kabupaten Tangerang, karena sempat menjadi wilayah dengan polusi tinggi. Mobil itu nantinya akan melintas di wilayah Tangerang. Radius semprotan airnya juga luas sekitar 200 meter.

Baca Juga: Ratusan Ribu Bayi Meninggal Akibat Polusi Udara

“Mobil ini sepertinya pertama ya ada di Indonesia, dan saya memang sengaja bawa mobil ini ke Indonesia khususnya Kabupaten Tangerang untuk membantu mengurangi polusi udara," ujar Desi di Tangerang, Kamis (21/12/2023).

Selain menghadirkan canon misty truck, Partai Perindo Kabupaten Tangerang juga menggelar pemeriksaan kesehatan gratis dan bazar sembako murah untuk 1.000 warga di Jayanti, Kabupaten Tangerang.
(msf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kurangi Polusi Udara,...
Kurangi Polusi Udara, Ratusan Bus Listrik Akan Didatangkan ke Indonesia
Hasil Riset Terbaru,...
Hasil Riset Terbaru, Mobil Listrik Ternyata Hasilkan Banyak Emisi Beracun
Produsen Motor Listrik...
Produsen Motor Listrik Lokal Punya Cara Lain Atasi Polusi Udara
Terhindar dari Polusi...
Terhindar dari Polusi dalam Mobil Hanyalah Mitos
Polusi Udara Memburuk,...
Polusi Udara Memburuk, India Larang Penggunaan Kendaraan Pribadi
Razia Uji Emisi di Jakarta...
Razia Uji Emisi di Jakarta Berlaku Hari Ini, Cek Lokasinya
Jauh dari Target, Jumlah...
Jauh dari Target, Jumlah Kendaraan Listrik di Indonesia Baru 68 Ribu Unit
Ingin Lolos Uji Emisi,...
Ingin Lolos Uji Emisi, Perhatikan Dua Hal Ini
Polri Akan Ganti Mobil...
Polri Akan Ganti Mobil Patroli dengan Kendaraan Listrik
Rekomendasi
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
5 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Syarat Penderita Diabetes...
Syarat Penderita Diabetes Diperbolehkan untuk Puasa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved