Dari Film Laga ke Perlindungan Mesin: Iko Uwais Jadi Brand Ambassador Castrol

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:18 WIB
loading...
Dari Film Laga ke Perlindungan...
Castrol Indonesia tunjuk Iko Uwais sebagai Brand Ambassador. Foto: Castrol Indonesia
A A A
JAKARTA - Demi memperkuat posisinya di pasar otomotif Indonesia, Castrol Indonesia resmi mengumumkan aktor internasional sekaligus seniman bela diri, Iko Uwais, sebagai Brand Ambassador terbaru.

Mengapa Iko Uwais?

Amanda Parikesit, Head of Marketing Castrol Indonesia, menyebut bahwa Iko Uwais bukan sekadar figur publik. Namun, simbol ketangguhan dan dedikasi. Kariernya yang dimulai dari film The Raid hingga menjadi bintang internasional di berbagai produksi Hollywood telah membangun reputasinya sebagai sosok tangguh yang mampu menghadapi berbagai tantangan dengan keandalan tinggi.

"Iko Uwais mencerminkan nilai-nilai inti Castrol: keandalan, ketangguhan, dan perlindungan maksimal," kata Amanda. Iko Uwais sendiri mengaku bangga menjadi bagian dari keluarga Castrol. “Saya termasuk pengguna setia Castrol Magnatec,” ungkapnya.

Castrol Magnatec memiliki 2 varian. Castrol Magnatec SUV dirancang khusus untuk kendaraan SUV dengan ketahanan terhadap medan berat dan kemacetan di perkotaan. Sedangkan Castrol Magnatec dengan Hyspec fokus di efisiensi bahan bakar, ramah lingkungan, dan cocok untuk kendaraan modern, termasuk mobil hybrid.

Dari Film Laga ke Perlindungan Mesin: Iko Uwais Jadi Brand Ambassador Castrol

“Produk kami tidak hanya melindungi mesin dari keausan tetapi juga memberi efisiensi bahan bakar hingga 10% dan mengurangi emisi karbon hingga 70%,” imbuh Ekza Novtiano, Brand & Product Manager Castrol Indonesia.

Kampanye ini juga mencakup berbagai program promosi, kegiatan konsumen, dan touring ke empat kota besar—Bandung, Yogyakarta, Malang, dan Bali—yang akan melibatkan langsung Iko Uwais.

Ekza mengatakan, teknologi Castrol Magnatec diklaim melakukan pengujian Honda CB 150R dengan jarak tempuh lebih dari 100.000 km, hasilnya peningkatan performa sebesar 4%, konsumsi bahan bakar berkurang hingga 6%, dan interval penggantian oli diperpanjang dari 2.000 km (standar OEM) menjadi 5.000 km.



“Teknologi molekul pintar Castrol Magnatec secara aktif mengurangi gesekan dan menjaga stabilitas suhu operasi mesin, sehingga memperpanjang umur mesin dan mengurangi keausan hingga 50% lebih baik dibandingkan oli konvensional," kata Ade Mansoer, Supervisor Produksi dan Laboratorium PT CastrolIndonesia.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Rekomendasi Oli Bagus...
Rekomendasi Oli Bagus untuk Yamaha Mio Karbu, Mana yang Terbaik?
Jangan Tertipu, Ini...
Jangan Tertipu, Ini Cara Bedakan Oli Shell Asli dan Palsu
Dilengkapi Triple Comfort...
Dilengkapi Triple Comfort Formula, Inovasi Oli Sintetik Baru Diperkenalkan
Beli Oli Bisa Dapat...
Beli Oli Bisa Dapat Klaim Asuransi hingga Rp10 Juta, Begini Caranya!
Formulasi Baru Oli untuk...
Formulasi Baru Oli untuk Motor Berperforma Tinggi Diperkenalkan
Telat Ganti Oli Mesin...
Telat Ganti Oli Mesin Motor, Siap-Siap Hadapi 6 Masalah Ini
Perbedaan Oli Mesin...
Perbedaan Oli Mesin dan Gardan, Awas Jangan Salah Isi
10 Cara Menghaluskan...
10 Cara Menghaluskan Motor Mesin Matic yang Perlu Diperhatikan
5 Ciri-ciri Oli Gardan...
5 Ciri-ciri Oli Gardan Motor Matik Habis, Nomor Terakhir Dampaknya Serius
Rekomendasi
Massa Geruduk Fakultas...
Massa Geruduk Fakultas Kehutanan, UGM Diminta Jujur soal Ijazah Jokowi
Perpres sudah Terbit,...
Perpres sudah Terbit, Mendikti Pastikan Tukin Dosen ASN Segera Cair
Kepala Pentagon: China...
Kepala Pentagon: China Dapat Tenggelamkan Seluruh Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Media Asing Soroti Kekalahan...
Media Asing Soroti Kekalahan Telak Timnas Indonesia U-17 Lawan Korea Utara, Sebut Piala Dunia Bakal Sulit
Lantik Dirut BLU PPK...
Lantik Dirut BLU PPK Kemayoran, Wamen Sekneg: Terus Berinovasi dan Bertugas Profesional
Momen Presiden Prabowo...
Momen Presiden Prabowo Diantar Pangeran Ghazi usai Lawatan di Yordania
Berita Terkini
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
45 menit yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
3 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
4 jam yang lalu
MG Siapkan Cyber X,...
MG Siapkan Cyber X, Mobil Listrik Offroad Penantang Chery J6
1 hari yang lalu
Mitsubishi Delica Mini...
Mitsubishi Delica Mini 2025 Siap Diluncurkan di Jepang, Ini Bocorannya
1 hari yang lalu
Takut Semakin Mahal,...
Takut Semakin Mahal, Dealer Harley Davidson di Prancis Diserbu Pembeli
1 hari yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved