Gawat, Mobil Listrik Bakal Bunuh Mobil-mobil Imut Jepang

Selasa, 02 Februari 2021 - 14:00 WIB
loading...
Gawat, Mobil Listrik...
Honda N Box merupakan salah satu Kei Car yang sangat digemari di Jepang. Foto/IST
A A A
JEPANG - Kehadiran mobil listrik bakal membunuh mobil imut Jepang yang dikenal dengan nama Kei Car. Hal itu terjadi karena pemerintah Jepang, yang berencana melakukan elektrifikasi secara penuh pada 2050, meminta seluruh pabrikan mobil di Jepang hanya menjual mobil listrik.

Rencana penghentian mobil berbahan bakar internal direncanakan berlaku pada 2030. Otomatis seluruh mobil di Jepang, termasuk Kei Car, harus berganti menjadi mobil listrik jika ingin dijual.

Masalahnya alih teknologi dari mobil berbahan bakar internal ke mobil listrik tidak murah. Japan Mini Vehicles Association (JMVA) mengatakan dibutuhkan penambahan biaya sekitar 1 juta Yen (Rp131,9 juta) hingga 2 juta Yen (Rp263,9) jika Kei Car berubah dari mesin konvensional ke motor listrik.

Hal ini dikonfirmasi oleh Tokyo Tokai Research yang mengatakan penambahan biaya itu akan membuat Kei Car lebih mahal dua kali dari harga biasanya. Padahal di Jepang Kei Car digemari, selain karena kepraktisannya, juga karena harganya yang murah.

"Ringan didapatkan dan nyaman adalah hal yang mendarah daging di Kei Car. Mobil ini adalah sarana mobilitas yang penting bagi masyarakat Jepang," ucap Hitoshi Horii, ketua JMVA.

Akio Toyoda, President Toyota Motor Corp mengatakan Kei Car sudah menjadi mobil nasional bagi masyarakat Jepang. Dia mengatakan masyarakat perkotaan memang bisa tidak menggunakan Kei Car. Hanya saja di pedesaan Kei Car sudah jadi bagian yang sangat penting bagi masyarakat pedesaan. "Di desa Kei Car sudah menjadi hal yang sangat diperlukan," ujar Akio Toyoda.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hadirkan Mobil Listrik,...
Hadirkan Mobil Listrik, Mazda Gandeng Produsen Otomotif China
200+ Mobil Listrik dan...
200+ Mobil Listrik dan Hybrid MG Ludes Terbakar di Filipina, Mitos Baterai EV Meledak Terbantahkan?
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
Tantangan Produsen Mobil...
Tantangan Produsen Mobil Listrik China di Asia Tenggara: Realitas vs. Ambisi
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
China Siap Aliri Energi...
China Siap Aliri Energi dari Luar Angkasa ke Mobil Listrik
Jeremy Clarkson Yakin...
Jeremy Clarkson Yakin Bisa Kalahkan Elon Musk Soal Ulasan Buruk Tesla
Mobil Jepang Dominan:...
Mobil Jepang Dominan: Ini Dia Daftar Mobil Paling Andal 2025 Versi J.D. Power!
Rekomendasi
Polisi Polres Sikka...
Polisi Polres Sikka Dipecat Akibat Lakukan Pelecehan Seksual Anak di Bawah Umur
Usung Konsep Maskapai...
Usung Konsep Maskapai Penerbangan, Klinik Gigi di Depok Ini Tawarkan Perawatan Ala First Class
Media Asing Soroti Kekalahan...
Media Asing Soroti Kekalahan Telak Timnas Indonesia U-17 Lawan Korea Utara, Sebut Piala Dunia Bakal Sulit
Dukung Program MBG,...
Dukung Program MBG, Karen Nijsen Bagikan Susu dan Beri Pelatihan Bahasa Inggris
AS Kembali Tangkap Mahasiswa...
AS Kembali Tangkap Mahasiswa Pro-Palestina, Namanya Mohsen Mahdawi
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Penuh Aksi Dan Ketegangan, Ini Deretan Film Big Movies Platinum GTV Minggu Ini!
Berita Terkini
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
1 jam yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
3 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
4 jam yang lalu
Persaingan Teknologi...
Persaingan Teknologi Kaca Film di Era Industri Mobil Listrik
23 jam yang lalu
MG Siapkan Cyber X,...
MG Siapkan Cyber X, Mobil Listrik Offroad Penantang Chery J6
1 hari yang lalu
Mitsubishi Delica Mini...
Mitsubishi Delica Mini 2025 Siap Diluncurkan di Jepang, Ini Bocorannya
1 hari yang lalu
Infografis
Klaim AS Hendak Bunuh...
Klaim AS Hendak Bunuh Putin Bisa Picu Perang Nuklir dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved