5 Kekurangan Mazda CX-8, Kenali sebelum Membeli

Selasa, 09 Agustus 2022 - 17:48 WIB
loading...
5 Kekurangan Mazda CX-8,...
Sedikitnya ada lima kekurangan Mazda CX-8 yang bisa diketahui. Foto DOK SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sedikitnya ada lima kekurangan Mazda CX-8 yang bisa diketahui. Mazda CX-8 telah dikeluarkan oleh PT Eurokars Motor Indonesia .

Mobil keluaran Jepang ini menyasar konsumen Sport Utility Vehicle (SUV) Premium dengan segala kemewahannya. Kemunculan Mazda CX-8 ini mengisi kekosongan produk Mazda antara CX-5 dan CX-9. Harganya juga terbilang lebih murah dibanding Mazda CX-9.

Baca juga : Mazda Diganjar Empat Penghargaan Bergensi

Awal kemunculan Mazda CX-9 pada tahun 2016 lalu sempat mendapat banyak komentar positif karena merupakan inovasi yang berbeda dari SUV tiga baris lainnya. Mobil ini dikenal dengan kecepatan dan akselerasinya.

Awalnya Mazda CX-8 hanya akan diperuntukkan pasar Jepang saja. Namun karena banyaknya permintaan, akhirnya mobil ini mulai dipasarkan ke beberapa negara Asia dan Australia. Sementara untuk pasarnya di Asia Tenggara sendiri hanya dipasarkan untuk Filipina, Indonesia dan Thailand.

Mazda CX-8 dikabarkan memiliki performa yang tinggi dan dapat memberikan kenyamanan berkendara. Tak heran bila banyak orang tertarik untuk memiliki mobil yang memiliki 187 tenaga kuda ini.

Namun banyak yang menyebutkan bahwa tampilannya hampir sama dengan pendahulunya Mazda CX-9. Selain itu terdapat juga beberapa kekurangannya. Berikut lima kekurangan Mazda CX-8 seperti dilansir dari berbagai sumber :

1. Memiliki Body yang Besar

Kekurangan yang pertama dari Mazda CX-8 ini adalah memiliki bodi yang besar sehingga akan menyulitkan untuk melewati jalanan sempit yang ada di Indonesia.
Meskipun begitu Ukuran body mobil ini tidak sebesar milik pendahulunya Mazda CX-9.

2. Kabin Tidak Cukup Luas
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mobil Jepang Dominan:...
Mobil Jepang Dominan: Ini Dia Daftar Mobil Paling Andal 2025 Versi J.D. Power!
Mazda Bergeser ke Pasar...
Mazda Bergeser ke Pasar Premium, Nasib Miata di Ujung Tanduk?
Toyota dan Mazda Disinyalir...
Toyota dan Mazda Disinyalir Akan Luncurkan GR86
Mazda Bangkit! Raih...
Mazda Bangkit! Raih Penjualan Impresif dan Raih Penghargaan Bergengsi di IIMS 2025
Kansei Tuning: Ketika...
Kansei Tuning: Ketika Modifikasi Mazda Bukan Hanya Soal Performa, tapi Rasa yang Bikin Ketagihan!
Mazda Resmi Ganti Logo...
Mazda Resmi Ganti Logo Baru, Begini Tampilannya
Mengenal AutoExe, Sang...
Mengenal AutoExe, Sang Maestro Tuning Mazda dari Jepang
Penyebab Motor Mati...
Penyebab Motor Mati saat Digas dan Cara Mengatasinya
Mazda Akhiri Produksi...
Mazda Akhiri Produksi Model 6 untuk Pasar Australia
Rekomendasi
4 Alasan Elon Musk Akan...
4 Alasan Elon Musk Akan Dijadikan Nama Kapal Induk AS Terbaru, Salah Satunya Simbol Kebangkitan Militer
Prestasi Timnas Indonesia...
Prestasi Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17
Garap Series VISION+,...
Garap Series VISION+, Jay Sukmo Beberkan Cerita di Balik Culture Shock
Israel Ingin Rebut Wilayah...
Israel Ingin Rebut Wilayah yang Lebih Luas, Hamas Siap Melawan
Ray Sahetapy Berwasiat...
Ray Sahetapy Berwasiat Ingin Dimakamkan di Sulawesi Tengah
4 Negara Mayoritas Islam...
4 Negara Mayoritas Islam Rayakan Lebaran dalam Kondisi Berperang, dari Palestina hingga Suriah
Berita Terkini
Seragam Baru Teknisi...
Seragam Baru Teknisi Suzuki: Bukan Sekadar Ganti Baju, Tapi Revolusi Layanan Purna Jual!
5 jam yang lalu
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
8 jam yang lalu
Protes Anti-Elon Musk...
Protes Anti-Elon Musk Mengguncang Dealer Tesla di Seluruh Dunia!
9 jam yang lalu
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
1 hari yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
1 hari yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
1 hari yang lalu
Infografis
5 Teknologi Canggih...
5 Teknologi Canggih Masjidilharam, Salah Satunya Robot Panduan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved