YIMM Beberkan Fitur dan Teknologi yang Ada di Yamaha XMax Connected
loading...
A
A
A
2.TFT Infotainment
Selain fungsi navigasi, generasi terbaru XMAX juga dilengkapi dengan sistem TFT Infotainment Display berukuran 4.2-inch & Full LCD Speedometer 3.2-inch yang bersifat informatif serta atraktif.
Melalui fitur ini, pengguna dapat mengakses berbagai informasi dan hiburan** melalui tombol pengaturan yang terletak di stang kemudi bagian kiri. Adapun fitur layanan yang terdapat pada TFT Infotainment Display adalah sebagai berikut.
- Informasi perkiraan cuaca.
- Informasi kondisi sepeda motor.
- Notifikasi telepon dan pesan dengan tampilan visual yang lebih lengkap berupa isi pesan itu sendiri dan juga nomor atau nama kontak yang melakukan panggilan masuk.
- Fungsi kontrol untuk memainkan musik favorit.
Meskipun telah dilengkapi dengan fitur TFT Infotainment yang menghibur, namun pengguna motor tetap harus mejaga konsentrasi selama berkendara dan menerapkan norma-norma serta peraturan berlalu lintas yang berlaku untuk menciptakan keselamatan dalam berkendara.
5.Y – Connect
Kecanggihan XMAX Connected dalam memberikan informasi kepada penggunanya secara lebih praktis, turut direalisasikan melalui kehadiran fitur Y-Connect. Dengan fitur tersebut, pengendara dapat terhubung dengan sepeda motor untuk mendapatkan informasi seputar data berkendara dan juga kondisi motor secara real time yang meliputi poin-poin di bawah ini.
- Rekomendasi perawatan motor terkait kondisi oli dan aki (battery)
- Riwayat konsumsi bensin per hari sampai dengan per bulan
- Lokasi parkir motor terakhir saat masih terhubung dengan aplikasi Y-Connect
- Riding Log atau rincian informasi berkendara terkait jarak, rute, kecepatan maksimal dan kecepatan rata-rata, serta foto lokasi yang dilewati.
- Rank atau peringkat jarak tempuh dan eco point dengan sesama pengguna Connected model Yamaha.
6. Desain Baru
Perubahan paling dominan yang terdapat pada generasi terbaru XMAX terletak pada sisi tampilan desain. Saat ini, skutik tersebut memiliki lampu depan berkarakter ‘X’ yang kini terlihat lebih ikonik, modern dan juga sporty. Dimensi pada motor juga turut berubah menjadi lebih kompak dengan ukuran 2.180 mm x 795 mm x 1.410 / 1.460 mm yang berkontribusi terhadap kelincahan dalam bermanuver.
Selain fungsi navigasi, generasi terbaru XMAX juga dilengkapi dengan sistem TFT Infotainment Display berukuran 4.2-inch & Full LCD Speedometer 3.2-inch yang bersifat informatif serta atraktif.
Melalui fitur ini, pengguna dapat mengakses berbagai informasi dan hiburan** melalui tombol pengaturan yang terletak di stang kemudi bagian kiri. Adapun fitur layanan yang terdapat pada TFT Infotainment Display adalah sebagai berikut.
- Informasi perkiraan cuaca.
- Informasi kondisi sepeda motor.
- Notifikasi telepon dan pesan dengan tampilan visual yang lebih lengkap berupa isi pesan itu sendiri dan juga nomor atau nama kontak yang melakukan panggilan masuk.
- Fungsi kontrol untuk memainkan musik favorit.
Meskipun telah dilengkapi dengan fitur TFT Infotainment yang menghibur, namun pengguna motor tetap harus mejaga konsentrasi selama berkendara dan menerapkan norma-norma serta peraturan berlalu lintas yang berlaku untuk menciptakan keselamatan dalam berkendara.
5.Y – Connect
Kecanggihan XMAX Connected dalam memberikan informasi kepada penggunanya secara lebih praktis, turut direalisasikan melalui kehadiran fitur Y-Connect. Dengan fitur tersebut, pengendara dapat terhubung dengan sepeda motor untuk mendapatkan informasi seputar data berkendara dan juga kondisi motor secara real time yang meliputi poin-poin di bawah ini.
- Rekomendasi perawatan motor terkait kondisi oli dan aki (battery)
- Riwayat konsumsi bensin per hari sampai dengan per bulan
- Lokasi parkir motor terakhir saat masih terhubung dengan aplikasi Y-Connect
- Riding Log atau rincian informasi berkendara terkait jarak, rute, kecepatan maksimal dan kecepatan rata-rata, serta foto lokasi yang dilewati.
- Rank atau peringkat jarak tempuh dan eco point dengan sesama pengguna Connected model Yamaha.
6. Desain Baru
Perubahan paling dominan yang terdapat pada generasi terbaru XMAX terletak pada sisi tampilan desain. Saat ini, skutik tersebut memiliki lampu depan berkarakter ‘X’ yang kini terlihat lebih ikonik, modern dan juga sporty. Dimensi pada motor juga turut berubah menjadi lebih kompak dengan ukuran 2.180 mm x 795 mm x 1.410 / 1.460 mm yang berkontribusi terhadap kelincahan dalam bermanuver.