Ini Alasan Ford Ranger Raptor Harganya Tembus Rp1 Miliar
loading...
A
A
A
JAKARTA - RMA Indonesia menghadirkan empat varian pikap istimewa Ford Ranger generasi baru, salah satunya Ford Ranger Raptor 2.0L (4x4) A/T. Uniknya, varian teratas Ford Ranger Raptor 2.0L (4x4) A/T dijual di harga yang fantastis yakni Rp1,103 miliar.
Harga itu jauh melampaui harga kompetitor terdekatnya, yakni Mitsubishi Triton, Isuzu D-Max, dan Toyota Hilux. Varian termahal Mitsubishi Triton yakni Mitsubishi Triton Ultimate AT Double Cab 4WD dijual di harga Rp510 juta.
Toyota Hilux GR Sport juga agak nyaris menyaingi dengan harga Rp764,9 juta. Sedangkan Isuzu D-Max ada di harga yang cukup terjangkau yakni Rp463,8 juta.
Kemampuan Ford Ranger Raptor sebenarnya memang sepadan dengan beberapa kelebihan yang dimilik. DJ Simpson, Managing Director Asia Pacific Distributor Market (APDM) mengatakan ada banyak hal yang bisa didapatkan dari mobil tersebut.
“Mobil ini bisa saya bilang adalah mobil yang paling pintar dan serbaguna untuk segala medan jalan. Menurut saya tidak ada mobil yang setara dengan Ranger," jelas DJ Simpson. Setidaknya ada beberapa hal yang dicermati kelebihannya, seperti di bawah ini:
Mesin ini diklaim mampu menggelontorkan tenaga sebesar 210 daya kudan dan torsi maksimal 510 Nm. Tenaga ini jauh melampaui tenaga yang dimiliki Toyota Hilux, Isuzu D-max, dan Mitsubishi Triton sekali pun.
Harga itu jauh melampaui harga kompetitor terdekatnya, yakni Mitsubishi Triton, Isuzu D-Max, dan Toyota Hilux. Varian termahal Mitsubishi Triton yakni Mitsubishi Triton Ultimate AT Double Cab 4WD dijual di harga Rp510 juta.
Toyota Hilux GR Sport juga agak nyaris menyaingi dengan harga Rp764,9 juta. Sedangkan Isuzu D-Max ada di harga yang cukup terjangkau yakni Rp463,8 juta.
Kemampuan Ford Ranger Raptor sebenarnya memang sepadan dengan beberapa kelebihan yang dimilik. DJ Simpson, Managing Director Asia Pacific Distributor Market (APDM) mengatakan ada banyak hal yang bisa didapatkan dari mobil tersebut.
“Mobil ini bisa saya bilang adalah mobil yang paling pintar dan serbaguna untuk segala medan jalan. Menurut saya tidak ada mobil yang setara dengan Ranger," jelas DJ Simpson. Setidaknya ada beberapa hal yang dicermati kelebihannya, seperti di bawah ini:
1. Mesin Diesel 2.0 Liter Turbo Ganda
Sejatinya Ford Ranger Raptor hadir dengan dua pilihan mesin yakni mesin bensin V6 turbo ganda dan mesin diesel 2.0 Liter turbo ganda. Indonesia mendapat mesin diesel 2.0 liter turbo ganda.Mesin ini diklaim mampu menggelontorkan tenaga sebesar 210 daya kudan dan torsi maksimal 510 Nm. Tenaga ini jauh melampaui tenaga yang dimiliki Toyota Hilux, Isuzu D-max, dan Mitsubishi Triton sekali pun.