Apple Watch Bakal Punya Touch ID dan Kamera Bawah Layar?

Sabtu, 19 Desember 2020 - 08:01 WIB
loading...
Apple Watch Bakal Punya...
ilustrasi Apple Watch. FOTO/ IST
A A A
CUPERTINO - Apple dikabarkan tengah meneliti bagaimana jika mereka menambahkan Touch ID dan kamera di bawah layar untuk jam tangan pintar -nya Apple Watch. (Baca: KPK Tetapkan Menteri KKP Edhy Prabowo Tersangka)

Kabar tersebut terlihat dari paten yang baru saja diterbitkan. Paten pertama diberikan oleh U.S Patent and Trademark Office (USPTO) berjudul "Electronic device having sealed button biometric sensing sytem." Baca Juga - Fakta Rolex Green Submariner di Lingkaran Dugaan Korupsi Edhy Prabowo

Dikutip dari laman MacRumors, Kamis (17/12/2020), paten ini menjelaskan bagaimana sensor Touch ID bisa diintegrasikan dengan tombol samping Apple Watch, serta apa saja fungsinya.

Prosesor dapat menerapkan identifikasi biometrik untuk beberapa tujuan, misalnya, identifikasi pengguna, pembukaan kunci perangkat, dan otorisasi aplikasi.

Sangat wajar jika fitur ini akan hadir di Apple Watch masa depan. Sebab, selama ini Apple Watch mengandalkan password untuk mengamankan perangkatnya.

Otentikasi biometrik bisa menyediakan tingkat keamanan yang lebih superior untuk perangkat atau saat melakukan transaksi menggunakan Apple Pay.

Implementasinya akan mirip dengan Touch ID di iPad Air generasi terbaru yang ditempatkan di tombol power, yang membuktikan bahwa ukuran sensor bisa terus dikecilkan.

Pengajuan paten kedua berjudul 'Electronic devices with two-stage display.' yang dilihat oleh AppleInsider.

Paten ini menjelaskan bagaimana display bisa ditumpuk untuk mengakomodasi kamera dan flash yang hanya bisa dilihat saat diperlukan.

Teknologi two-stage display juga bisa diterapkan di perangkat lain seperti iPhone. Tapi menariknya paten ini hanya fokus untuk Apple Watch.

Teknologi ini bekerja dengan menggunakan pixel array sebagai lapisan pertama untuk menampilkan gambar, dan lapisan kedua dengan array sel modulator cahaya yang bisa menjadi transparan atau menghalangi cahaya.

Beberapa sel ini bisa diubah ke mode transparan untuk membuat 'jendela' yang memungkinkan kamera untuk berfungsi.

"Jika dibutuhkan untuk mengambil foto, sirkuit kontrol di perangkat elektronik untuk sementara akan menempatkan shutter dalam mode transparan untuk memungkinkan cahaya dari flash dan/atau cahaya yang dicitrakan kamera untuk lewat," tulis paten tersebut.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bersitegang, Urusan...
Bersitegang, Urusan Jam Tangan Joe Biden dan Putin Punya Selera Sama
Seiko Gandeng Honda...
Seiko Gandeng Honda Luncurkan Jam Tangan Super Cub Edisi Terbatas
Apple Watch 8 Bisa Selamatkan...
Apple Watch 8 Bisa Selamatkan Nyawa Manusia saat Kecelakaan Mobil
Ini Dia Keistimewaan...
Ini Dia Keistimewaan Arloji yang ada di Mobil Termahal di Dunia
Dengan Satu Swipe, OASE...
Dengan Satu Swipe, OASE Horizon W1 Bisa Monitor Suhu Tubuh
Peugeot Hadirkan Tiga...
Peugeot Hadirkan Tiga Model Jam Tangan 'Timeless' Terbaru
Taktik Seiko Bawa Jepang...
Taktik Seiko Bawa Jepang Pecahkan Dominasi Horology Eropa
Amazfit Hadirkan Dua...
Amazfit Hadirkan Dua Jam Tangan Sepintar Dokter
Hanya 104 Unit, G-Shock...
Hanya 104 Unit, G-Shock X One Piece Dijual Offline Besok, Ini Daftar Tokonya
Rekomendasi
Media Asing Soroti Kekalahan...
Media Asing Soroti Kekalahan Telak Timnas Indonesia U-17 Lawan Korea Utara, Sebut Piala Dunia Bakal Sulit
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Penuh Aksi Dan Ketegangan, Ini Deretan Film Big Movies Platinum GTV Minggu Ini!
Polisi Polres Sikka...
Polisi Polres Sikka Dipecat Akibat Lakukan Pelecehan Seksual Anak di Bawah Umur
Usung Konsep Maskapai...
Usung Konsep Maskapai Penerbangan, Klinik Gigi di Depok Ini Tawarkan Perawatan Ala First Class
AS Kembali Tangkap Mahasiswa...
AS Kembali Tangkap Mahasiswa Pro-Palestina, Namanya Mohsen Mahdawi
Dukung Program MBG,...
Dukung Program MBG, Karen Nijsen Bagikan Susu dan Beri Pelatihan Bahasa Inggris
Berita Terkini
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
1 jam yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
3 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
4 jam yang lalu
Persaingan Teknologi...
Persaingan Teknologi Kaca Film di Era Industri Mobil Listrik
23 jam yang lalu
MG Siapkan Cyber X,...
MG Siapkan Cyber X, Mobil Listrik Offroad Penantang Chery J6
1 hari yang lalu
Mitsubishi Delica Mini...
Mitsubishi Delica Mini 2025 Siap Diluncurkan di Jepang, Ini Bocorannya
1 hari yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved