Edan, Mobil Ini Baru Dicuci Setelah Didiamkan Selama 37 Tahun

Selasa, 29 Desember 2020 - 09:05 WIB
loading...
Edan, Mobil Ini Baru...
Buick Grand National produksi 1980 tersimpan di garasi selama hampir 37 tahun. Dari odometernya terlihat baru dikendarai sejauh 90 km saja.
A A A
OHIO - Mencuci merupakan salah satu perawatan penting agar mobil selalu tampil bersih dan terhindar dari kerusakan. Namun, apa jadinya apabila mobil tersebut baru dicuci setelah dibiarkan kotor selama 37 tahun.

Dilansir dari Motor1, Senin (28/12), ada sebuah mobil Buick Grand National produksi 1980 yang tersimpan di garasi selama hampir 37 tahun. Dari odometernya terlihat baru dikendarai sejauh 90 km saja.


Ruang mesinnya juga dibersihkan untuk mengembalikan tampilan asli mesin V6 3.8 liter turbocharged, yang menghasilkan tenaga sebesar 245 hp dan torsi 481 Nm.

Setelah semuanya sudah kembali direstorasi, akhirnya Buick Grand National bisa dinyalakan kembali. Menariknya, pemilik mobil baru ini memutuskan untuk kembali menjualnya.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Selain Bengkel, Hirooto...
Selain Bengkel, Hirooto Buka Workshop Aksesoris Mobil Baru
Bolehkah Mencuci Kolong...
Bolehkah Mencuci Kolong Bawah Mobil? Begini Jawabannya
Begini Urutan Mencuci...
Begini Urutan Mencuci Mobil, Bikin Makin Kinclong dan Bodi Tetap Mulus
Dapat Cuan dari Detailing...
Dapat Cuan dari Detailing Mobil, Ini Tawaran Menggiurkan dari Autoglaze
Ternyata Mencuci Mobil...
Ternyata Mencuci Mobil di Rumah Ada Caranya, Jangan Keliru Ya!
11 Cara Mencuci Mesin...
11 Cara Mencuci Mesin Mobil Paling Ideal
Ini Cara Praktis agar...
Ini Cara Praktis agar Mobil Warna Hitam Jadi Lebih Berkilau
Banyak Mobil Baru, Mothers...
Banyak Mobil Baru, Mothers Indonesia Tawarkan Perawatan Mobil Menyeluruh
Jangan Anggap Sepele,...
Jangan Anggap Sepele, Ini 8 Cara Cuci Mobil Agar Makin Kinclong
Rekomendasi
Kejagung Buka Peluang...
Kejagung Buka Peluang Periksa Eks Dirut Pertamina Nicke Widyawati, Kasus Apa?
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
15 Bank dan Nonbank...
15 Bank dan Nonbank Siap Implementasikan QRIS Tap, Bayar Cukup Tempelkan HP
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Krabby Patty dan Kelp Shake, Yuk Ikut Serunya Ramadan di Bikini Bottom Bareng GTV!
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
Berita Terkini
Bersaing di Pasar Otomotif,...
Bersaing di Pasar Otomotif, Ini Cara Jitu BAIC Indonesia Pikat Konsumen
4 jam yang lalu
Tesla Model Y Baru Terima...
Tesla Model Y Baru Terima 200.000 Pesanan di China
5 jam yang lalu
Menteri Agama Tegas:...
Menteri Agama Tegas: ASN Jangan Gunakan Fasilitas Negara untuk Mudik Lebaran!
6 jam yang lalu
Marak Tragedi Kecelakaan...
Marak Tragedi Kecelakaan Anak di Jalan Raya: Pengamat UI Soroti Kualitas Helm SNI
6 jam yang lalu
VW ID. Buzz Long Wheelbase:...
VW ID. Buzz Long Wheelbase: Van Listrik Impian Mudik Lebaran, Sayang Tak Tepat Waktu!
7 jam yang lalu
Mobil Listrik Xiaomi...
Mobil Listrik Xiaomi SU7 Pro: Spek Gahar, Harga Bersahabat, Ludes Terjual!
8 jam yang lalu
Infografis
Disegani Dunia, Ini...
Disegani Dunia, Ini 4 Peran Erdogan dalam Kebangkitan Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved