Mobil Balap Drifting Tim Red Bull Disita Pemerinta Kota Kyiv

Rabu, 18 Agustus 2021 - 07:00 WIB
loading...
Mobil Balap Drifting...
Mobil balap drifting yang digunakan tim Red Bull kini disita oleh pemerintah kota Kyiv, Ukraina karena melanggar izin. Foto/IST
A A A
KYIV - Jangan sembarangan melakukan aksi mengemudi drifting. Salah lokasi bisa-bisa mobil Anda disita seperti yang dialami tim drifting Red Bull baru-baru ini. Dua mobil balap drifting tim Red Bull yang dikendarai Conor Shanahan dan Aleksandr Grinchuk disita karena melakukan drifting di lokasi yang sangat penting buat pemerintah Ukraina kota Kyiv yakni halaman Saint Sophia Catedral.

Ternyata Saint Sophia Catedral merupakan lokasi istimewa buat Ukraina dan Kyviv. Katedral itu masuk sebagai United Nations' World Heritage List. Jadi tidak sembarangan melakukan berbagai kegiatan yang dilakukan di area Saint Sophia Catedral.




Mobil Balap Drifting Tim Red Bull Disita Pemerinta Kota Kyiv


Yang bikin pemerintah kota Kyiv marah adalah mereka sudah menolak permohonan penggunaan lokasi yang diajukan Red Bull. Lebih parahnya lagi dalam surat permohonan tersebut Red Bull berencana mengadakan aksi drifting pada tanggal 11 Agustus.
Nyatanya meski sudah ditolak, Red Bull masih nekat melakukan aksi drifting tersebut. Parahnya lagi tanggal acara justru berubah yang semula 11 Agustus menjadi 10 Agustus.

Wakil Wali Kota Kyiv, Kostiantyn Usov mengaku kecewa dengan aksi nekat tersebut. Apalagi aksi drifting yang dilakukan justru merusak area halaman Saint Sophia Catedral. "Ini tindakan vandal yang tidak bisa ditolerir. Apakah mereka berani melakuannya di depan Saint Peter Square di Vatikan. Mereka akan langsung ditangkap jika melakukannya," ujar Usov.





Dia mengatakan kerusakan yang disebabkan tim balap drifting Red Bull pada halaman Saint Sophia Catedral mencapai USD1.766,26 atau setara Rp25,2 juta. Pasalnya kerusakan yang terjadi di halaman mencapai seluas 21.500 meter persegi. Selain itu Red Bull juga didenda karena melanggar izin dari pemerintah kota setempat sebesaar USD63,76 atau setara Rp913.192.

Aksi drifting itu sendiri membuat warga Kyiv geger. Mereka heran mengapa aksi balapan drifting yang dilakukan dua mobil Nissan itu tetap berjalan. Apalagi saat aksi itu dilakukan, dari video yang beredar, terdapat beberapa polisi yang memang menjaga agar aksi balapan itu berjalan dengan baik.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Renault 5 Turbo 3E,...
Renault 5 Turbo 3E, Mobil Listrik Spek Balap Siap Diproduksi
Alpine Alpenglow Hy6...
Alpine Alpenglow Hy6 Mobil Hybrid dengan Spek Balap
Dipersenjatai Senapan...
Dipersenjatai Senapan Mesin, Keandalan Cybertruck di Medan Perang Diragukan
Lawan Rusia, Ukraina...
Lawan Rusia, Ukraina Sulap Mobil Toyota Jadi Bom Mematikan
Velocita DTX, Ban Rp800...
Velocita DTX, Ban Rp800 Ribuan yang bisa Dipakai Harian dan Ngedrift
Senyap, Militer Rusia...
Senyap, Militer Rusia Gunakan Motor Listrik di Medan Perang
Spesifikasi Guardian,...
Spesifikasi Guardian, Kendaraan Lapis Baja Ukraina yang Bisa Berlari Kencang
Spesifikasi Desertcross...
Spesifikasi Desertcross 1000-3, Kendaraan Tempur China yang Dipakai Menyerang Ukraina
Intip Tampang Mobil...
Intip Tampang Mobil Tercepat di Dunia 2024, Mampu Melesat 330 MPH
Rekomendasi
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
6 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved