Taliban Diklaim Tertarik Produksi Mobil Tiga Roda dengan Pintu Sayap Camar
loading...
A
A
A
Hanya saja banyak orang yang meragukan pengakuan Ty Delorean. Dia diyakini hanya membuat cerita palsu megenai keterlibatan Taliban. Apalagi latar belakang Ty Delorean juga sedikit tercoreng karena tengah dituntut oleh perwakilan resmi John Delorean.
Kuasa hukum keluarga John Delorean menuntut Ty Delorean karena mengaku-ngaku sebagai anak dari John Delorean. Mereka juga geram karena Ty Delorean memanfaatkan merek DMC yang sudah jadi milik resmi John Delorean.
Klaim Ty Delorean juga sangat meragukan mengingat saat ini Taliban justru sudah banyak memiliki armada kenegaraan. Mobil-mobil itu merupakankendaraan dinas yang ditinggalkan tentara Amerika Serikat ketika harus angkat kaki dari Afghanistan tahun lalu.
(wsb)