Ini Rumitnya Membuat Mobil Jenazah untuk Ratu Elizabeth II
loading...
A
A
A
“Semua yang Anda lihat di mobil itu adalah hasil kerja keras kami. Butuhkan waktu berbulan-bulan untuk membangunnya dengan benar," ujar Sean Prescott.
Sementara Martin Lowe mengatakan seluruh proses pembuatan tidak lepas dari campur tangan Jaguar. Mereka memastikan hasil yang dibuat oleh Sean Prescott dan Martin Lowe benar-benar sesuai standar Jaguar dan keinginan Ratu Elizabeth II.
Dia mengatakan proyek pembuatan mobil jenazah itu sama sekali tidak boleh diketahui banyak orang. Jadi kedua modifikator itu tidak diizinkan untuk bercerita atau membagi gambar mobil yang tengah mereka dandani.
"Ponsel kami juga tidak boleh dibawa setiap kali bekerja," ujar Martin Lowe.
Dia sendiri langsung kaget ketika ternyata mobil jenazah itu justru digunakan untuk prosesi pemakaman Ratu Elizabeth II. “Saya merasa sangat bangga saat menontonnya di TV. Saya sangat bangga menjadi bagian dari acara itu," jelas Martin Lowe.
Sementara Martin Lowe mengatakan seluruh proses pembuatan tidak lepas dari campur tangan Jaguar. Mereka memastikan hasil yang dibuat oleh Sean Prescott dan Martin Lowe benar-benar sesuai standar Jaguar dan keinginan Ratu Elizabeth II.
Dia mengatakan proyek pembuatan mobil jenazah itu sama sekali tidak boleh diketahui banyak orang. Jadi kedua modifikator itu tidak diizinkan untuk bercerita atau membagi gambar mobil yang tengah mereka dandani.
"Ponsel kami juga tidak boleh dibawa setiap kali bekerja," ujar Martin Lowe.
Dia sendiri langsung kaget ketika ternyata mobil jenazah itu justru digunakan untuk prosesi pemakaman Ratu Elizabeth II. “Saya merasa sangat bangga saat menontonnya di TV. Saya sangat bangga menjadi bagian dari acara itu," jelas Martin Lowe.
(wsb)