7 Jalan Tol Terpanjang di Indonesia, Terakhir Raih Rekor MURI

Sabtu, 01 Oktober 2022 - 13:34 WIB
loading...
A A A
Baca juga : Percepatan Pembangunan Jalan Tol Yogyakarta-Solo Perlu Didukung

6. Jalan Tol Bakauheni – Terbanggi Besar

Jalan yang mencapai panjang 140,41 km ini merupakan tol terpanjang ke dua di Indonesia. Terdapat sembilan simpang susun di tol ini yakni, Bakauheni, Kalianda, Sidomulyo, Lematang, Kotabaru, Natar, Metro, Gunung Sugi, dan Terbanggi Besar.

PT Hutama Karya merupakan perusahaan yang bertanggung jawab atas terbangunnya jalan ini. Peresmiannya sendiri dilakukan pada 21 Januari oleh Presiden Joko Widodo.

7. Jalan Tol Terbanggi Besar - Pematang Panggang – Kayu Agung

Jalan tol paling panjang di Indonesia ini memiliki panjang 189,4 km. Jalan ini menghubungkan Terbanggi Besar di Lampung hingga Kayu Agung di Sumatera Selatan.

Bahkan tol ini telah meraih Rekor MURI sebagai tol terpanjang di Indonesia. Tak hanya itu Tol garapan Hutama Karya itu juga paling cepat pembangunannya, yakni 841 hari atau kurang kurang dari 2,5 tahun.

Penyerahan Rekor MURI dilakukan bersamaan dengan peresmian Tol Terpeka di Gerbang Tol (GT) Simpang Pematang, Mesuji, Lampung pada 15 November 2019.
(bim)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2117 seconds (0.1#10.140)