Enggak Nyangka, Ternyata Ini Mobil Pertama para Sultan di Indonesia

Selasa, 25 Mei 2021 - 14:00 WIB


Jauh sebelum mengenal mobil-mobil mewah, teryata Raffi Ahmad memiliki mobil Korea Selatan sebagai mobil pertama. Mobil city car KIA Visto jadi pilihan karena memang harganya yang terjangkau dan bentuknya yang imut. Saat itu dia membeli mobil tersebut masih duduk di bangku SMA.

Andre Taulani dan BMW E30 M40



Tidak mudah bagi Andre Taulani membeli mobil. Butuh sukses dengan grup musik Stinky baru Andre Taulani bisa membeli mobil. Saat itu perusahaan rekaman tempat Stinky bernaung membagikan royalti yang didapat oleh grup musik yang terkenal tahun 1990-an itu. Masing-masing personel diberikan budget Rp50 juta untuk membeli mobil. Uang itu digunakan Andre Taulani untuk membeli mobil impiannya sebuag BMW E30 M40 dalam kondisi bekas.

Stanley Atmadja dan Peugeot 505



Sebagai pebisnis sukses Stanley Atmadja memiliki banyak koleksi mobil yang sangat wah. Namun siapa sangka pertama kalinya membeli mobil dia justru memilih mobil yang sesuai dengan fungsinya sebagai sarana transportasi yakni Peugoet 505. Dia membeli mobil itu pada 1986 dan sampai sekarang masih suka dengan Peugeot dan pernah membuka dealer mobil Peugeot.

Baim Wong dan Suzuki APV

Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More