Komparasi Isi Garasi Rafael Alun, Eko Darmanto, dan Andhi Pramono Versi LHKPN

Kamis, 09 Maret 2023 - 16:18 WIB
loading...
A A A
- BMW sedan tahun 2018: Rp850 juta
- Mercedes Benz sedan tahun 2018: Rp800 juta
- Jeep Willys tahun 1944: Rp150 juta
- Chevrolet Bell Air 1955: Rp200 juta
- Toyota Fortuner 2019: Rp400 juta
- Mazda 2 tahun 2019: Rp200 juta
- Fargo Dodge 1957: Rp150 juta
- Chevrolet Apache 1957: Rp200 juta
- Ford Bronco 1972: Rp150 juta

Semua koleksi mobil di atas tercantum perolehan atas hasil sendiri. Tak ada motor gede atau moge di dalam daftar di atas.



3. Andhi Pramono

Komparasi Isi Garasi Rafael Alun, Eko Darmanto, dan Andhi Pramono Versi LHKPN


Andhi Pramono Kepala Bea Cukai Makassar itu melaporkan memiliki total harta kekayaan senilai Rp 13,7 miliar. Harta kekayaan Andhi terdiri dari berbagai aset seperti rumah dan bangunan, alat transportasi, surat berharga, hingga kas dan setara kas.

Khusus untuk alat transportasi dan mesin, terdiri dari empat motor dan sembilan mobil. Kebanyakan didominasi oleh motor dan mobil antik. Sementara untuk mobil paling terbaru diperoleh tahun 2019.

Beberapa mobil dan motor itu diperoleh dari hasil sendiri serta hibah dengan akta. Rincian lengkapnya sebagai berikut:

- Sepeda motor Honda tahun 2006 senilai Rp9 Juta
- Sepeda motor Honda BeAT tahun 2010 senilai Rp5 juta.
- Sepeda motor Piaggio Vespa tahun 1962 senilai Rp9 juta.
- Sepeda motor Piaggio Vespa tahun 1996 senilai Rp8 juta.
- Mobil Mini Morris tahun 1961 senilai Rp80,05 juta.
- Mobil Fiat sedan tahun 1974 senilai Rp55,05 juta.
- Mobil Smart Sedan tahun 2010 senilai Rp75 juta.
- Mobil Corolla sedan tahun 1970 senilai Rp20,05 juta.
- Mobil Ford tahun 1966 senilai Rp260,05 juta.
- Mobil Chevrolet sedan tahun 1958 senilai Rp 205,05 juta.

- Mobil Austin Sedan tahun 1963 senilai Rp72,05 juta.
- Mobil Toyota Jeep tahun 2019 senilai Rp960,5 juta.
- Mobil Honda Brio tahun 2016 senilai Rp80 juta.
(wsb)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2242 seconds (0.1#10.140)