Ingin Mobil Gagah tapi Muat 7 Penumpang? Ini Harga 5 Low SUV Awal Juni 2021

Jum'at, 04 Juni 2021 - 21:05 WIB
loading...
Ingin Mobil Gagah tapi...
Low SUV rata-rata dipasarkan dibawah Rp300 jutaan. Tampak Honda BR-V yang posisinya akan segera digantikan Honda NX7. Foto: Sindonews/astra bonardo
A A A
JAKARTA - Meski relaksasi PPnBM 100% telah usai, namun masyarakat tetap bisa membeli mobil dengan harga murah, karena kebijakan diskon tahap kedua sebesar 50% mulai berlaku sejak 1 Juni 2021.

Salah satu model yang mendapat relaksasi ini adalah Low SUV, yang juga menjadi segmen paling banyak peminat di Indonesia. Misalnya, Toyota Rush, Daihatsu Terios, dan Suzuki XL7.



Berikut harga dari lima model Low SUV yang ada di Indonesia, per awal Juni 2021, dihimpun dari berbagai sumber, Jumat (4/6).

Toyota Rush 1.5
G MT: Rp249,6 juta
G AT: Rp259,2 juta
TRD Sportivo MT: Rp263,3 juta
TRD Sportivo AT: Rp272,9 juta

Daihatsu Terios
R AT Custom: Rp260,5 juta
R MT Custom: Rp250,9 juta
X MT Deluxe: Rp217,3 juta
X AT Deluxe: Rp226,9 juta
R MT: Rp239 juta
Deluxe: Rp249 juta
R AT: Rp248,6 juta
Deluxe: Rp258 juta
X MT: Rp 207.300.000

Honda BRV
S 6MT: Rp247,3 juta
E MT: Rp262,8 juta
E CVT: Rp272,4 juta
Prestige CVT: Rp288,8 juta

Suzuki XL7
Alpha AT: Rp266,33 juta
Alpha MT: Rp256,19 juta
Beta AT: Rp256,33 juta
Beta MT: Rp246,19 juta
Zeta AT: Rp240,34 juta
Zeta MT: Rp230,25 juta

Mitsubishi Xpander

GLX M/T: Rp221,4 juta
GLS M/T: Rp223,68 juta
Exceed M/T: Rp246,4 juta
GLS A/T: Rp233,9 juta
Exceed A/T: Rp241,43 juta
Sport M/T: Rp248,82 juta
Sport A/T: Rp258,3 juta
Ultimate A/T: Rp278,9 juta



Sebagai catatan, harga-harga di atas merupakan on the road Jakarta dan sewaktu-waktu bisa berubah.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Insentif Kendaraan Hybrid...
Insentif Kendaraan Hybrid Resmi Berlaku Tahun 2025: Ini Ketentuannya!
Insentif Mobil Hybrid:...
Insentif Mobil Hybrid: Tanggapan Positif dari Pabrikan, Toyota dan Honda Siap Tancap Gas!
Gaikindo Bantah Subsidi...
Gaikindo Bantah Subsidi Mobil Listrik Rp80 Juta Cuma Manjakan Orang Kaya
7 Rekomendasi Mobil...
7 Rekomendasi Mobil SUV yang Nyaman dan Tangguh
Banyak yang Belum Tahu,...
Banyak yang Belum Tahu, Ini Perbedaan PPN dan PPnBm
Tak hanya Diskon PPnBM,...
Tak hanya Diskon PPnBM, JAW 2022 Sediakan Shuttle Bus Gratis
Cuma 1 Model Kebagian...
Cuma 1 Model Kebagian Insentif PPnBM, Mitsubishi Jalankan Strategi Khusus
Jakarta Auto Week, Momen...
Jakarta Auto Week, Momen Tepat Berburu dan Perbandingan Diskon Mobil
Subsidi PPnBM Diperpanjang,...
Subsidi PPnBM Diperpanjang, Suzuki Umumkan Harga Baru XL7 dan All New Ertiga
Rekomendasi
Populix Raih Pendanaan...
Populix Raih Pendanaan Seri B Senilai Rp72 Miliar
Dokter Sakit Jiwa Apa...
Dokter 'Sakit Jiwa' Apa Obatnya? Simak Jawabannya di One On One SINDOnews TV Jumat Lusa
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
Berapa Kilometer Jalan...
Berapa Kilometer Jalan Kaki Setiap Hari untuk Menurunkan Berat Badan?
Setiba dari Yordania,...
Setiba dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog dan PIHC
Oknum Dokter RS Swasta...
Oknum Dokter RS Swasta Malang Diduga Lecehkan Pasien Wanita Muda saat Rawat Inap
Berita Terkini
Efek Lebaran 2025: Penjualan...
Efek Lebaran 2025: Penjualan Honda Naik 5 Persen, Brio Masih Dominan 50 Persen
11 jam yang lalu
10 Merek Mobil Terlaris...
10 Merek Mobil Terlaris Maret 2024: Toyota Tetap Nomor 1, BYD Menyeruak!
12 jam yang lalu
Penjualan Motor Maret...
Penjualan Motor Maret 2025 Anjlok! Target 6,5 Juta Unit Tidak Tercapai?
12 jam yang lalu
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
1 hari yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
1 hari yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
1 hari yang lalu
Infografis
7 Alasan Pemilik Mobil...
7 Alasan Pemilik Mobil Listrik Ingin Kembali ke Mobil Bensin
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved