Air Radiator Penuh tapi Mesin Panas, Yuk Segera Cek Bagian Ini

Selasa, 21 Juni 2022 - 11:00 WIB
loading...
Air Radiator Penuh tapi...
Air radiator penuh tapi mesin panas merupakan tanda adanya kerusakan di beberapa bagian komponen mobil. Foto/IST
A A A
JAKARTA - Air radiator penuh tapi mesin panas kerap bikin bingung banyak pemilik mobil. Logikanya jika air radiator sudah penuh tentu proses kerja radiator akan berjalan dengan baik.

Pada umumnya fungsi radiator di kendaraan bekerja memindahkan panas yang dihasilkan oleh mesin. Caranya radiator akan mengalirkan air atau cairan lain seperti coolant ke saluran yang sudah terpasang di sekeliling mesin mobil.

Selama cairan itu mengalir, seluruh suhu yang dihasilkan oleh mesin akan terserap dan dibawa kembali ke radiator. Saat itu radiator akan mendinginkan kembali cairan atau coolant tersebut dan membuang suhu panas ke udara.

Jadi akan sangat aneh jika air radiator sudah penuh tapi mesin tetap panas atau menunjukkan gejala overheat. Biasanya mesin akan panas ketika air atau coolant yang ada di radiator mengalami pengurangan yang signifikan bahkan cenderung habis.



Hal itu terjadi karena kebocoran pada radiator. Alhasil radiator akan kering dan proses pendinginan gagal dilakukan.

Namun jika memang tidak mengalami kebocoran, maka sebaiknya perhatian beberapa bagian yang ada di bawah ini. Yuk, cermati apa saja yang bisa jadi penyebab:

1. Karet Tutup Radiator Rusak

Tutup radiator berbahan dasar karet berguna untuk menjaga tekanan air panas dalam sistem pendingin mobil. Apabila tutup radiator ini rusak karena terkena air radiator yang keluar saat suhu panas, maka tutup radiator ini tidak dapat menjalankan fungsinya dengan baik.

Hal ini yang membuat mesin menjadi panas. Masalah lain pada tutup radiator adalah tidak sesuai dengan spesifikasi mobil. Hal ini dapat mengganggu kerja sistem pendinginan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Panas Ekstrem Jadi Ancaman,...
Panas Ekstrem Jadi Ancaman, Ini Bagian Mobil yang Perlu Dipantau
Bolehkah Radiator Diisi...
Bolehkah Radiator Diisi Air Biasa? Simak Penjelasannya
Pilih Air atau Radiator...
Pilih Air atau Radiator Coolant agar Suhu Mesin Mobil Stabil, Ini Jawaban Ahli
Bahaya Air Radiator...
Bahaya Air Radiator Bocor Bisa Bikin Mesin Jebol
Bahaya Isi Radiator...
Bahaya Isi Radiator dengan Air Minum Berkemasan
Jangan Lengah, Ini Bahaya...
Jangan Lengah, Ini Bahaya Membiarkan Tabung Reservoir Radiator Kosong
Ciri Tutup Radiator...
Ciri Tutup Radiator Rusak yang Perlu Diperhatikan Pengendara
Ini Penyebab Selang...
Ini Penyebab Selang Radiator Mobil Bocor, Hati-Hati!
Cara Mengatasi Mobil...
Cara Mengatasi Mobil Keluar Asap Putih dari Knalpot dan Kap Mesin, Jangan Asal-asalan
Rekomendasi
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, Hampir 20.000 Pengunjung Padati Objek Wisata TMII
Netanyahu Batal Tunjuk...
Netanyahu Batal Tunjuk Eli Sharafit Jadi Bos Baru Shin Bet karena Kritik Trump
China Gelar Latihan...
China Gelar Latihan Militer Dekat Taiwan, AS Kirim Jet Tempur F-16 Block 70 Viper
Hadapi Arus Balik, Jasa...
Hadapi Arus Balik, Jasa Marga Siapkan Pengalihan Lalin dari Transjawa ke Jakarta
Warga Gaza Gelar Salat...
Warga Gaza Gelar Salat Idulfitri di Atas Reruntuhan Masjid di Tengah Serangan Israel
Pemuda Desa Tial dan...
Pemuda Desa Tial dan Desa Tulehu Maluku Bentrok, 1 Orang Tewas
Berita Terkini
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
11 jam yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
12 jam yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
13 jam yang lalu
Jakarta Ditinggal Jutaan...
Jakarta Ditinggal Jutaan Kendaraan: Arus Mudik Lebaran 2025 Pecahkan Rekor!
13 jam yang lalu
Prediksi Puncak Arus...
Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2025: Catat Tanggalnya!
14 jam yang lalu
Mobil Listrik Punya...
Mobil Listrik Punya Layar Canggih, ADAS, dan Kursi Pijat yang Bikin Pemudik Lupa Capek
15 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved