Cara Perpanjang STNK Tanpa KTP, Begini Syaratnya!

Jum'at, 25 November 2022 - 18:15 WIB
loading...
Cara Perpanjang STNK...
Cara perpanjang STNK tanpa KTP bisa dilakukan dengan mudah. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Cara perpanjang STNK tanpa KTP bisa dilakukan dengan mudah. Terpenting pemohon dapat memenuhi beberapa persyaratan ini.

Secara umum, Kartu Tanda Penduduk (KTP) merupakan dokumen penting yang sering digunakan, termasuk salah satunya adalah untuk memperpanjang Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK).

Baca juga : Ini Cara dan Biaya Perpanjang STNK Lima Tahunan, Pahami!

Pada sebagian kasus, seorang pemilik kendaraan terkesan malas untuk perpanjang STNK karena membutuhkan KTP dari pemilik sebelumnya (jika kendaraan bekas). Padahal, terdapat cara yang bisa digunakan untuk memperpanjang STNK tanpa KTP.

Dilansir dari laman Auto2000, berikut cara perpanjang STNK tanpa KTP dengan mudah.

1. Balik Nama

Cara pertama yang bisa dilakukan untuk perpanjang STNK tanpa KTP adalah dengan mengajukan proses balik nama. Berikut langkah-langkahnya.

-Mendatangi Samsat dan Bawa Kendaraanya

Pertama, Anda bisa mengunjungi Samsat terdekat sesuai domisili KTP. Hal ini dianjurkan untuk mempermudah proses balik nama yang akan dilakukan.

Selain itu, jangan lupa juga untuk membawa dokumen persyaratan yang dibutuhkan seperti STNK, KTP, dan BPKB (asli & fotokopi). Sertakan juga kwitansi pembelian kendaraan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Biaya Ganti Warna Motor...
Biaya Ganti Warna Motor di STNK dan BPKP 2025
Cara dan Biaya Ganti...
Cara dan Biaya Ganti Warna Motor di STNK
Penyebab Motor Mati...
Penyebab Motor Mati saat Digas dan Cara Mengatasinya
P2 Tiger: Kendaraan...
P2 Tiger: Kendaraan Lapis Baja Canggih Made in Tangerang, Hasil Kolaborasi dengan Texelis
Enine X-Pro: Sepeda...
Enine X-Pro: Sepeda Listrik Unik dengan Teknologi NFC, Bisa Dinyalakan Pakai e-KTP!
Siap Diproduksi, Fantic...
Siap Diproduksi, Fantic Imola dan Stealth Tampilkan di EICMA 2024
Dubai Siap Hadirkan...
Dubai Siap Hadirkan Taksi Terbang pada Tahun 2026
Pemutihan Pajak Kendaraan...
Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Agustus 2024, Cek Jadwalnya di 3 Wilayah Ini
Jadwal Pemutihan Pajak...
Jadwal Pemutihan Pajak Kendaran Jakarta 2024
Rekomendasi
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
Prabowo: Pendidikan...
Prabowo: Pendidikan yang Bagus Perlu Uang, Bukan dengan Omon-omon
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
Budaya Malu Korupsi...
Budaya Malu Korupsi Terkenal di Jepang, Mengapa Indonesia Tak Bisa Meniru?
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
5 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
13 jam yang lalu
Infografis
Bukan Senjata Nuklir,...
Bukan Senjata Nuklir, Ini 4 Cara Terbaik Melawan Dominasi Barat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved